Update Motor Bebek Honda Supra X 125 2024, Hadir Lebih Bertenaga, Segini Harganya Sekarang

Update Motor Bebek Honda Supra X 125 2024, Hadir Lebih Bertenaga, Segini Harganya Sekarang

Motor Bebek Honda Supra X 125 2024-Tangkap Layar-YouTube @SUPER HONDA

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID-  Siapa sih yang tidak kenal motor bebek legendaris milik Honda. Yup, apalagi kalau bukan Honda Supra X 125 2024.

Bagi calon konsumen setia motor bebek Honda, berikut ulasan lengkap mengenai spesifikasi dan juga update harga terbaru bulan Maret 2024. 

BACA JUGA:Motor Bebek Kualitas Badak! Inilah Spesifikasi Motor Bebek Honda Supra X 125 Terbaru, Cocok untuk Silaturahmi

Menjadi salah satu motor bebek yang legendaris, motor Honda ini juga dikenal berkat keiritanya yang mampu berkendara dalam segala kondisi.

Meski tidak eksis seperti dahulu, namun berkat inovasi yang dihadirkan pada motor bebek Honda Supra X 125 2024 ini masih banyak dari masyarakat yang tertarik untuk memilikinya.

BACA JUGA:Cek Sebelum Beli, Harga Baru Motor Bebek Supra X 125 Kini Tembus Rp19 Jutaan dengan Cicilan Bisa Rp800 Ribuan

Spesifikasi Motor Bebek Honda Supra X 125 2024

Supra X 125 menjadi pilihan utama kendaraan motor bebek asal pabrikan Honda. Dikenal berkat Ketangguhannya, motor bebek ini juga hemat dari segi bahan bakar. 

Dikenal sejak tahun 2014, motor ini sudah disematkan beberapa inovasi terbaru termasuk sistem injeksi yang membuatnya bisa irit bahan bakar.

BACA JUGA:Honda Supra X 125 2024 Reborn Hadir Sebagai Motor Bebek Revolusi Harganya Tetap Terjangkau!

Meski dilihat dari segi desain terlihat biasa , namun Supra X 125 kini telah dibekali sederet fitur-fitur kekinian yang tak kalah menarik untuk diulik. 

Diantaranya fitur yang dihadirkan tersedia pada varian Casting Wheels (CW) atau pelek palang, lalu Spoke Wheels (SW) alias jari-jari.

BACA JUGA:Inilah Review Motor Bebek Supra X 125 Sebagai Motor Kuat dan Tangguh Sepanjang Masa, Begini Ulasanya

Sedang, untuk varian CW, fitur keamanan sudah menggunakan rem cakram depan-belakang meski belum ada ABS. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: