Cara Memutihkan Flek Hitam dengan Jeruk Nipis, Bikin Wajah Awet Muda Di Usia 50

Cara Memutihkan Flek Hitam dengan Jeruk Nipis, Bikin Wajah Awet Muda Di Usia 50

Cara Memutihkan Flek Hitam dengan Jeruk Nipis-MC Solida-Youtube

BACA JUGA:2 Cara Memutihkan Wajah Kusam dengan Bahan Dapur, Rahasia Kulit Putih Bebas Flek Hitam Membandel dalam 1 Malam

Bahan bahan

  • Jeruk nipis
  • Madu murni
  • Bubuk kunyit
  • Wadah bersih
  • Kuas masker

Jeruk nipis merupakan salah satu perawatan alami yang banyak digunakan sebagai perawatan kulit. Kandungan jeruk nipis ini banyak ditemukan pada produk produk skincare.

Karena jeruk nipis ini tinggi akan kandungan vitamin C untuk mencerahkan kulit dan kandungan asam yang bisa menjadi eksfoliasi kulit supaya kulit halus dan mengikis flek hitam.

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Racikan Pemutih Badan Alami, Bikin Kulit Putih Mulus Bebas Koreng Hitam dalam 3 Langkah

BACA JUGA:3 Masker Alami untuk Memutihkan Wajah dengan Cepat dalam 1 Hari, Cuma Pakai Bahan Dapur Kulit Glowing Permanen

Madu juga memiliki zat eksfoliasi loh di dalamnya. Salah satu bahan yang bisa melembapkan kulit dengan efektif ini mengandung eksfoliate yang ringan sehingga mampu melembapkan.

Madu juga punya kandungan nutrisi yang bisa membuat kulit tampak lebih cerah dan glowing alami. Hal ini lah yang membuat madu banyak digunakan sebagai bahan utama produk.

Salah satu bahan dapur atau rempah yang banyak digunakan adalah kunyit. Namun alangkah lebih baik dan supaya praktis adalah dengan menggunakan bubuk kunyit sebagai bahan utama.

Bubuk kunyit ini memiliki kandungan antioksidan kurkumin yang mampu mencerahkan kulit dan mengatasi masalah flek hitam, wajah kusam, bekas jerawat dan iritasi.

BACA JUGA:Inilah Cara Memakai Fair and Lovely agar Cepat Putih, Tambah 1 Bahan Ini Wajah Glowing Bebas Flek Hitam

BACA JUGA:3 Masker untuk Memutihkan Wajah Kusam Dalam 1 Malam, Lengkap Cara Membuatnya Cuma Pakai Bahan Dapur di Rumah

Cara pembuatan

  • Siapkan alat dan bahan yang bersih dan siap digunakan
  • Potong jadi 2 jeruk nipis dan peras dalam mangkuk
  • Tambahkan bubuk kunyit sebanyak 1 sendok makan
  • Tambahkan madu sebanyak 2 sendok makan
  • Aduk rata dan pastikan konsistensi kekenyalan pas 
  • Setelah mengental seperti pasta masker siap digunakan

BACA JUGA:Bagaimana Resep Masker Lidah Buaya yang Bikin Wajah Kencang Permanen? Yuk Bikin Wajah Awet Muda dan Glowing

Cara penggunaan 

  • Pastikan wajah bersih dengan menggunakan sabun
  • Gunakan handuk atau tisu untuk mengeringkan wajah
  • Oleskan masker secara merata pada wajah 
  • Diamkan pada wajah selama 10 menit saja
  • Setelah itu bilas wajah pakai air hangat sampai bersih 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: