Ramah Di kantong! Inilah 5 Pilihan Mobil 1500cc Irit BBM Dengan Desain yang Menawan

Ramah Di kantong! Inilah 5 Pilihan Mobil 1500cc Irit BBM Dengan Desain yang Menawan

Ramah Di kantong! Inilah 5 Pilihan Mobil 1500cc Irit BBM Dengan Desain yang Menawan-Instagram/yaris.everywhere-

5. Suzuki All New Ertiga

Pilihan mobil irit bbm dengan desain yang menawan terakhir adalah Suzuki All New Ertiga. Mobil ini mengusung mesin dengan kapasitas 1.462 cc 4-silinder DOHC. 

Dengan mesin itu, tenaga yang dapat menghasilkan mencapai 103,2 dk pada 6.000 rpm dan torsi maksimumnya di angka 138 Nm pada 4.400 rpm Tenaga dari mesin akan disalurkan ke roda depan menggunakan dua pilihan transmisi, yakni otomatis dan manual.

Nah, itulah 5 pilihan mobil irit bbm dengan desain yang menawan. Tertarik yang mana nih?(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: