Ini Dia 5 Rekomendasi Hp Kamera Ultrawide Terbaik dan Termurah Serba Dibawah 2 Jutaan Edisi April 2024!

Ini Dia 5 Rekomendasi Hp Kamera Ultrawide Terbaik dan Termurah Serba Dibawah 2 Jutaan Edisi April 2024!-samsung.com-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Berikut beberapa rekomendasi hp kamera ultrawide terbaik dan termurah dengan harga dibawah 2 jutaan. Simak penjelasan selengkapnya di sini.
Seiring meningkatnya kebutuhan mobile fotografi, peran kamera ultrawide semakin dibutuhkan. Mulai dari fotografi landscape, fotografi arsitektur, foto grup hingga vlogging.
Berdasarkan hal tersebut, kini telah dirangkum rekomendasi hp kamera ultrawide terbaik dan termurah yang dijadikan pilihan menarik di kelas harganya.
Dengan kamera ultrawide, kalian dapat mengambil gambar dengan sudut pandang luas dan menghasilkan foto yang lebih detail.
Nah inilah rekomendasi hp kamera ultrawide terbaik dan termurah dengan harga dibawah 2 jutaan yang dirangkum dari Youtube channel Mau Gadget selengkapnya di bawah ini.
1. Redmi 12
Rekomendasi pertama untuk hp kamera ultrawide terbaik dan termurah yaitu Redmi 12. Tampil premium dengan backphone menggunakan material glass.
Mengadopsi set up kamera depan dengan resolusi 8MP dan tiga buah kamera belakang dengan konfigurasi 50MP+8MP+2MP.
Layarnya mengusung panel IPS LCD 6.79 inci dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate 90Hz. Serta sudah dilindungi teknologi tahan air dan debu.
Performanya mengandalkan tenaga dari chipset Mediatek Helio G88 dengan fabrikasi 12 nm yang disandingkan bersama RAM 8GB dan penyimpanan internal 128GB.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: https://youtu.be/7cf53hlsgkg?si=vmpjhsyotb4esywe