5 Kesalahan yang Menyebabkan Bunga Es di Kulkas Menumpuk, Lengkap dengan Solusinya!
Ini dia beberapa kesalahan yang menyebabkan bunga es di kulkas menumpuk dan solusinya-Radar Pekalongan/Ady-
Menyetel suhu kulkas terlalu dingin juga dapat menyebabkan terbentuknya bunga es lebih cepat.
Solusinya, yakni dengan mengatur suhu kulkas sesuai dengan kebutuhan. Suhu ideal kulkas adalah antara 4 derajat celcius hingga 8 derajat celcius dan di bawah -18 derajat celcius untuk freezer.
5. Jarang Membersihkan Kulkas
Kelima, membahas tentang esalahan yang menyebabkan bunga es di kulkas menumpuk dan solusinya tal lepas dari kebersihan kulkas.
Jika kamu jarang membersihkan kulkas, maka bisa menyebabkan bunga es menjadi cepat muncul di dalam kulkas.
Pasalnya, kotoran dan sisa makanan di dalam kulkas dapat mempengaruhi sirkulasi dan menyebabkan suhu menjadi tidak stabil sehingga bunga es muncul.
Tak hanya itu, kulkas yang kotor juga bisa menjadi tempat berkembang biaknya bakteri dan jamur lho.
Jadi, solusinya kamu perlui mersihkan kulkas secara rutin, minimal sebulan sekali.
Buang makanan yang sudah kadaluarsa atau berjamur dan lap kulkas dengan kain bersih dan sabun cuci piring.
BACA JUGA:Ini 3 Rekomendasi Kulkas Tanpa Bunga Es 1 Pintu Murah, Solusi Cerdas Emak-emak Modern!
Nah, itulah dia berbagi beberapa kesalahan yang menyebabkan bunga es di kulkas menumpuk dan solusinya. Semoga informasi ini dapat membantumu mengatasi bung es di kulkasmu. Terimakasih (Dy)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: