Komparasi Mobil Sedan New Entry: 4 Perbedaan Toyota Vios vs Honda City, Mana yang Lebih Baik?

Komparasi Mobil Sedan New Entry: 4 Perbedaan Toyota Vios vs Honda City, Mana yang Lebih Baik?-Youtube.com/GridOto-
BACA JUGA:Menghindari 6 Kebiasaan yang Menghabiskan Waktu dengan Percuma, Menonton TV Salah Satunya
Sementara Honda City, centre console-nya lebih ke arah pengemudi sehingga mudah untuk diakses supir dan menambah kesan modern.Untuk kenyamanannya, Honda City punya legroom yang lebih lega di bagian kursi penumpang jika dibanding Toyota Vios sehingga Honda City lebih unggul dalam segi interior.
3. Handling
Perbedaan ketiga dari Toyota Vios vs Honda City adalah handlingnya. Untuk handling, Honda City lebih unggul daripada Toyota Vios.
Pada belokan, Toyota Vios akan mengalami goncangan lebih besar dan tak se-stabil Honda City jika digunakan pada kecepatan tinggi. Hal ini dikarenakan Toyota lebih fokus pada kenyaman berkendara di jalanan yang tak banyak belokkan.
4. Keamanan
Perbedaan terakhir dari Toyota Vios vs Honda City adalah keamanannya. Kedua mobil ini sama-sama sudah lengkap dengan 2 airbags dan rem standar ABS.
BACA JUGA:4 Makanan yang Bikin Kulit Selalu Tampak Muda, Rahasia Awet Muda dan Glowing Alami Tanpa Krim Dokter
Namun untuk tipe yang lebih tinggi (Honda City 1.5 E), mobil ini disematkan dengan hill start assist yang dapat membantu pengemudi untuk menghidupkan mobil dalam jalan yang terjal.
Dalam hal menghidupkan mobil, Toyota Vios terbaru sudah mengalami pembaharuan yakni dengan menggunakan keyless entry dan tombol push start. Sementara, Honda City tetap memakai key fob system.
Dimana keduanya sama-sama aman karena membutuhkan kunci sebagai sensor untuk menghidupkan stop kontak mobil.
Kesimpulan
Dari 4 perbedaan Toyota Vios vs Honda City diatas dapat disimpulkan bahwa dengan harga yang sama , namun memiliki fitur yang lebih banyak. Honda City dan Toyota Vios dibanderol dengan kisaran harga Rp 270 juta hingga Rp 300 juta rupiah.
BACA JUGA:Inilah 4 Rekomendasi Motor Bebek Berkapasitas 110cc dengan Harga Terjangkau dan Desain Modern
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: