Sekilas Sama, Nyatanya Beda! Inilah Perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang Harus Dipahami

Sekilas Sama, Nyatanya Beda! Inilah Perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang Harus Dipahami

Perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang Harus Dipahami-youtube.com- Hai Sobat Otomotif

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Jangan salah, ternyata, ada beberapa perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang harus kamu pahami loh. Penaran? Artikel ini akan membahasnya dengan runtun.

Motor matic memang sudah menjamur di Indonesia. Berbagai macam jenis Motor matic bisa kamu dapatkan, sebab ada banyak jenis dan merk. Salah satu Motor matic yang banyak digemari adalah Motor scoopy. 

Motor scoopy ini merupakan salah satu motor matic dari Honda loh. Tak hanya scoopy saja, ternyata Honda memiliki motor matic Genio.

Meskipun sekilas punya desain yang sama, nyatanya kedua motor matic ini memiliki banyak perbedaan loh. Bagi yang belum tau, ternyata ada beberapa perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang harus dipahami. Pastikan kamu tau lebih dulu sebelum kamu memilikinya.

BACA JUGA:Paling Favorit! Inilah 5 Rekomendasi Motor Honda Terbaik untuk Driver Ojek Online, Lengkap dengan Harganya

BACA JUGA:Auto Hemat Pengeluaran! Inilah 5 Motor Matic Yamaha yang Bahan Bakarnya Irit, Layak Kamu Miliki!

Perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang Harus Dipahami

Scoopy dan Genio adalah dua motor matic yang diproduksi oleh Honda. Kedua motor ini memang menjadi motor yang sering digunakan oleh masyarakat dari Honda. 

Meskipun sama-sama dari produsesn Honda, namun nyatanya ada beberapa perbedaan loh. Berikut adalah perbedaan Honda Scoopy dengan Genio yang harus dipahami, diantaranya adalah: 

1. Mesin dan Fitur

Kedua mesin yang digunakan pada jenis motor Honda Scoopy dan Genio ini sama-sama menggunakan mesin dengan kapasitas 110 cc  1-silinder SOHC eSP. 

Dengan penggunaan mesins tersebut, kedua motor tersebut mampu menghasilkan tenaga maksimal 8,8 dk pada 7.500 rpm dan torsi maksimal 9,3 Nm pada 5.500 rpm.

Meskipun sama-sama mesin dengan kapasitas 110, namun ada fitur yang digunakan kedua motor tersebut berbeda.

Jenis motor Scoopy ini menggunakan ED projector di depan, power charger, smart key system dengan answer back dan anti theft alarm, serta kombinasi panel instrumen digital dan analog.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: