Perlu Tahu! Ini Dia Tips Memanfaatkan Lemon untuk Membersihkan Rumah, Rahasia Rumah Tetap Segar dan Bersih

Perlu Tahu! Ini Dia Tips Memanfaatkan Lemon untuk Membersihkan Rumah, Rahasia Rumah Tetap Segar dan Bersih

Tips Memanfaatkan Lemon untuk Membersihkan Rumah -freepik/Freepik-

Siapkan sari dari 2 buah lemon lalu tambahkan sedikit demi sedikit garam atau aking soda hingga menjadi sebuah pasta atau kental. 

Jika sudah, pasta atau scrub ini bisa kita gunakan untuk membersihkan kerak air di dalam teko, area bawah panci yang menghitam, kerak di lantai atau dinding, serta noda membandel pada baju. 

BACA JUGA: Inilah 7 Tips Menghemat Pemakaian Gas Elpiji Agar Efisien, Masak Tiap Hari Nggak Khawatir Boros Lagi!

BACA JUGA: Simak, 5 Tips Membuat Bakso Menjadi Bulat Sempurna dan Tidak Lembek, Tambahkan 1 Bahan Ini Dijamin Berhasil

4. Air rebusan kulit lemon 

Selain membersihkan area rumah dan perabotan dapur, lemon juga bisa digunakan sebagai penyegar, pengharum juga pembersih udara. 

Salah satu caranya adalah dengan merebus kumpulan kulit lemon dengan 2 gelas penuh air, lalu rebus hingga mendidih atau hingga air sedikit berkurang. 

Jika sudah dingin, masukkan ke dalam botol sray dan gunakan untuk menyegarkan ruangan. 

Atau, bisa juga teteskan pada mesin humidifier sebagai aroma terapi yang menyegarkan juga menenangkan. 

BACA JUGA: Panduan Tepat dan Tips Mencuci Baju di Mesin Cuci Agar Bersih Maksimal! Rahasia Baju Cerah dan Segar Seharian!

BACA JUGA: Inilah 4 Tips Menghilangkan Bau Pesing pada Kamar Mandi dengan Mudah dan Cepat! Bye Bau yang Mengganggu

5. Sari buah lemon 

Untuk hal yang lebih simpel, sari buah lemon bisa diperas dan dicampurkan dengan air sebagai sabun alami pencuci piring. 

Sari dari lemon yang punya bahan aktif akan secara efektif membersihkan minyak serta aroma bekas makanan yang menempel pada peralatan makan. 

Bagian dalam ulit lemon pun bisa digunakan untuk membantu menghilangkan aroma membandel seperti amis bekas ikan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: