Simak, 5 Tips Membuat Bakso Menjadi Bulat Sempurna dan Tidak Lembek, Tambahkan 1 Bahan Ini Dijamin Berhasil

Simak, 5 Tips Membuat Bakso Menjadi Bulat Sempurna dan Tidak Lembek, Tambahkan 1 Bahan Ini Dijamin Berhasil

Simak, 5 Tips Membuat Bakso Menjadi Bulat Sempurna dan Tidak Lembek, Tambahkan 1 Bahan Ini Dijamin Berhasil-Youtube.com/Neomer WAHID-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Simak, 5 tips membuat bakso menjadi bulat sempurna dan tidak lembek, tambahkan 1 bahan ini dijamin berhasil. Penasaran bagaimana resepnya?  So, langsung saja kita bahas!

Bakso merupakan makanan yang disukai banyak orang. Bahkan saat lebaran kemarin, banyak orang yang membeli bakso sebagai menu makan siangnya.

Nah, daripada harus pergi keluar untuk membeli, tak ada salah untuk membuat bakso sendiri di rumah yang sudah terjamin kebersihan dan kelezatannya. Namun, kita sering gagal saat membentuk adonannya menjadi bulat dan tidak lembek.

Padahal, cara untuk membuat bakso menjadi bulat sempurna dan tidak lembek tanpa cetakan itu ternyata sangat mudah lho! Karena ada langkah untuk mengikuti tips membuat bakso bakso menjadi bulat sempurna dan tidak lembek ini.

BACA JUGA:Jadilah Dirimu Kaya: Menuju Umroh atau Haji Bareng Keluarga dan Lebih Banyak Berbuat Baik

BACA JUGA:Menu Sarapan Cuma 5 Menit! Simak, Resep Nasi Telur Hongkong Ala Chef Devina yang Gurih dan Ekonomis

Simak,  Tips 5 Membuat Bakso Menjadi Bulat Sempurna dan Tidak Lembek, Tambahkan 1 Bahan Ini Dijamin Berhasil

Berikut ini adalah 5 tips membuat bakso menjadi bulat sempurna dan tidak lembek, tambahkan 1 bahan ini dijamin berhasil:

1. Menggunakan Air Es

Tips membuat bakso menjadi bulat sempurna dan tidak lembek pertama adalah dengan menggunakan air es saat membuat adonan bakso. Setelah daging digiling dan dicampur bersama tepung serta bumbu lain, sebaiknya gunakanlah air es. 

Air es bisa menyatukan bahan-bahannya jauh lebih baik dibandingkan menggunakan air hangat. Dengan cara ini, kamu dapat membentuk bakso menjadi bulat sempurna dan tidak lembek. 

Bahkan, nantinya tekstur bakso akan terasa kenyal saat sudah matang karena menggunakan air es.

BACA JUGA:4 Cara Membersihkan Make Up Tebal dengan Bahan Alami, Salah Satunya Pakai Minyak Zaitun

BACA JUGA:2 Cara Memutihkan Wajah Kusam Pakai Bahan Dapur, Tips Mudah Glowing Permanen Tanpa Skincare Mahal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: