Cara Membuat Rumah Bersih dan Wangi Sepanjang Hari Pakai Bahan-Bahan Ini Lebih Hemat dan Mudah Dipraktekkan!
Cara Membuat Rumah Bersih dan Wangi Sepanjang Hari Pakai Bahan-Bahan Ini Lebih Hemat dan Mudah Dipraktekkan!-youtube.com/ Ioy Kreatif-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Inilah cara membuat rumah bersih dan wangi sepanjang hari menggunakan bahan-bahan sederhana. Simak ulasan lengkapnya pada ulasan berikut.
Memiliki hunian yang bersih dan wangi merupakan idaman semua orang. Karena hal tersebut akan membuat nyaman dan semakin betah di rumah.
Kamu dapat mencoba cara membuat rumah bersih dan wangi sepanjang hari menggunakan bahan-bahan sederhana yang umumnya terdapat di sekitar.
Membuat rumah wangi saja tidak cukup tanpa rajin membersihkannya. Jadi, kedua hal tersebut harus seimbang dilakukan dalam merawat rumah.sehari-hari
BACA JUGA:Ketahui 7 Tips Merawat Furniture Kayu Agar Kokoh dan Awet Bertahun-tahun, Ini Penjelasannya!
BACA JUGA:Inilah 6 Tips Membersihkan Lantai dengan Air Rebusan Serai, Lantai Bersih, Kesat dan Kinclong!
Cara membuat rumah bersih dan wangi sepanjang hari cukup mudah. Sebagaimana yang dilakukan oleh seorang Ibu rumah tangga dalam channel Youtubenya.
Dalam channel Youtube Zulaikha Pratiwy membagikan tipsnya membuat pengahrum ruangan yang dijadikan sebagai cara untuk membuat rumah bersih dan wangi sepanjang hari.
Ibu rumah tangga ini menggunakan bahan-bahan sederhana untuk membuat pengharum ruangan. Cara membuatnya cukup mudah dan pastinya lebih hemat.
Ada beberapa bahan yang diperlukan diantaranya sabun batang merek Lifebuoy Lemon, sabun batang Harmony Jeruk, air Mawar Viva, parutan Keju, gunting dan cuka putih.
BACA JUGA:Jangan Sembarangan! Begini Tips Merawat Sepatu Basah Karena Hujan Agar Tidak Bau, Bikin Sepatu Awet!
Dalam membuat pengharum ruangan sendiri, Zulaikha Pratiwy melakukan dua percobaan. Pertama menggunakan air mawar dan yang kedua menggunakan air cuka putih.
Untuk percobaan pertama, hal pertama yang harus disiapkan yaitu wadah. Setelah itu ambil satu bungkus sabun batang merek Harmony varian jeruk.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: