Liburan Nyaman Bersama Keluarga dengan 5 Mobil Bekas Irit Bahan Bakar yang Harganya Murah, Kamu Wajib Punya!

Liburan Nyaman Bersama Keluarga dengan 5 Mobil Bekas Irit Bahan Bakar yang Harganya Murah, Kamu Wajib Punya!

Mobil Bekas Irit Bahan Bakar yang Harganya Murah--Instagram/nurzamild

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Butuh mobil untuk liburan bersama keluarga, tenang kami memiliki beberapa rekomendasi mobil bekas irit bahan bakar yang harganya murah.

Saat ini mobil bukan lagi sebuah barang mewah, sebab hampir semua orang bisa membelinya, baik secara cash ataupun kredit, dan saat ini banyak mobil bekas yang tidak kalah dengan mobil-mobil keluaran terbaru.

Tentu saja, ketika membeli sebuah mobil salah satu aspek yang harus diperhatikan adalah konsumsi bahan bakar yang irit dan juga nyaman.

Berikut kami berikan beberapa rekomendasi mobil bekas irit bahan bakar yang harganya murah, simak sampai selesai ya guys.

BACA JUGA:Motor Ojek Online Wajib Irit! Inilah 5 Motor Matic Honda yang Irit Bahan Bakar, Pengemudi Full Senyum!

BACA JUGA:Wajib Punya! 5 Rekomendasi Jaket Anti UV Wanita yang Murah Untuk Pemotor, Dijamin Bisa Tangkal Sinar Matahari

1. Toyota Avanza

Rekomendasi mobil bekas irit bahan bakar yang harganya murah urutan pertama, kami merekomendasikan Toyota Avanza yang dikenal sebagai mobil sejuta umat.

Banyak konsumen di Indonesia memang tertarik dengan mobil ini, karena memiliki konsumsi bahan bakar irit, nyaman dijadikan mobil keluarga dan juga perawatannya yang mudah dan murah.

Hal ini karena Toyota Avanza sudah dilengkapi dengan teknologi VVT-i, dengan ini menjadikan konsumsi bahan bakarnya irit dan cukup bertenaga.

Untuk konsumsi bahan bakarnya sendiri, Toyota Avanza ini diklaim memiliki konsumsi bahan bakar mencapai 13 sampai 15 km/ liternya, cukup irit untuk mobil keluarga.

BACA JUGA:Mulai dari 30 Ribuan, Inilah 5 Rekomendasi Oli Motor Matic Terbaik yang Murah Untuk Para Ojol

BACA JUGA:Persiapan Sebelum Liburan! Inilah 5 Rekomendasi Oli Mobil yang Bisa Mendinginkan Mesin, Mulai Dari 70 Ribuan

2. Daihatsu Xenia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: