3 Wisata Air Pekalongan yang Menarik untuk Dikunjungi! Ada yang Bernuansa Alam Bebas Lengkap dengan Satwa Liar

3 Wisata Air Pekalongan yang Menarik untuk Dikunjungi! Ada yang Bernuansa Alam Bebas Lengkap dengan Satwa Liar

wisata air Pekalongan yang menarik -ilustrasi wisata air Pekalongan yang menarik -youtube.com

BACA JUGA:Ada apa Saja di Jungle What Campground Paninggaran Pekalongan? Yuk Cek Wisata Hindden Gem Tersebut di Sini

Di sini, kalian juga bisa nongkrong sembari menyesap kopi yang menghangatkan dengan ditemani tempe goreng yang panas sembari menikmati panorama bukit yang sangat indah. Menarik bukan?

Untuk lokasinya, Black Canyon ini berlokasi di Desa Kayupuring, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan. Untuk waktu tempuhnya, kalian bisa menempuh waktu antara 1,5 hingga 2 jam perjalanan dari Kota Pekalongan.

Itulah beberapa wisata air Pekalongan yang menarik untuk dikunjungi. Selain ketiga destinasi wisata di atas, sebenanrnya masih ada banyak lagi wisata di Pekalongan yang tak kalah menarik untuk di eksplor.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: