Manfaat Kulit Pisang untuk Flek Hitam dan Keriput, Yuk Cari Tahu Caranya untuk Wajah Mulus dan Glowing

Manfaat Kulit Pisang untuk Flek Hitam dan Keriput, Yuk Cari Tahu Caranya untuk Wajah Mulus dan Glowing

manfaat kulit pisang untuk flek hitam dan keriput-Sara dewi-Youtube

BACA JUGA:Punya Kulit Berminyak? Ini 5 Cushion yang Mampu Kontrol Minyak di Wajah, Make Up Mulus Bebas Kilap

BACA JUGA:3 Cara Membuat Skincare dari Bahan Alami untuk Memutihkan Wajah Dalam 1 Malam, Bikin Wajah Bebas Flek Hitam

1. Masker kulit pisang

Salah satu cara yang paling umum dan banyak digunakan adalah sebagai masker. Masker alami menggunakan kulit pisang ini mudah saja kamu cuma perlu bahan bahan sederhana berikut ini.

Siapkan bahan seperti kulit pisang yang segar lalu madu murni  dan juga air mawar sebgaia bahan tambahan alami untuk menutrisi kulit wajah supaya hasilnya lebih maksimal.

BACA JUGA:Menghilangkan Flek Hitam Cuma dengan Air Kelapa! Yuk Simak Berikut Cara Alami Biar Wajah Bebas Flek Hitam

  • Pertama kerok bagian dalam kulit pisang secukupnya
  • Tambahkan campuran madu sebanyak 1 sendok makan
  • Campur 2 bahan tadi lalu tambahkan air mawar
  • Aduk rata dan pastikan teksturnya kental yang pas
  • Oleskan pada wajah selama maksimal 15 menit saja dan bilas

BACA JUGA:4 Cara Alami Menghitamkan Rambut Uban Dengan Bahan Dapur, Rambut Putih jadi Hitam Permanen Dalam 1 Malam

BACA JUGA:Masker Kulit Glowing Alami Ala Korea dari Tepung Beras, Bikin Wajah Bersinar, Cerah dan Awet Muda

2. Menggosok kulit pisang pada wajah

Nah cara ini yang paling praktis dan mudah, kamu hanya cukup menggunakan kulit pisang tanpa campuran bahan apapun sehingga manfaat asli kulit pisang langsung terserap pada wajah.

Cara ini bisa sebagai eksfoliate yang mampu mengangkat sel kulit mati dan mapu memudarkan flek serta tekstur kulit yang kasar sehingga kulit lebih lembut dan tampak lebih glowing.

BACA JUGA:2 Tips Bikin Skincare Pemutih Wajah Alami Bebas Merkuri, Efektif Angkat Flek Hitam Tebal Hingga Glowing Merata

  • Caranya cukup gunakan kulit pisang segar yang sudah bersih
  • Gosokan bagian dalam kulit pisang pada seluruh wajah
  • Lakukan secukupnya sampai kulit pisang berubah coklat
  • Gunakan cara ini selama 10 menit saja 
  • Bilas segera menggunakan air hangat sampai tidak lengket

BACA JUGA:Bintik Putih di Mata Hilang Permanen, Inilah 2 Bahan Penghilang Milia Alami yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah

Nah itu dia beberapa manfaat kulit pisang untuk flek hitam dan keriput dan 2 cara menggunakan minyak zaitun sebagai perawatan anti penuaan yang ampuh dan pastinya lebih aman.

Demikian 2 cara pakai kulit pisang untuk wajah dan manfaat kulit pisang untuk flek hitam dan keriput yang bisa kita sampaikan untuk kamu. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: