Pengemudi Harus Tahu! Inilah 5 Cara Mencegah Rem Blong Pada Mobil yang Menjadi Penyebab Banyak Kecelakaan

Pengemudi Harus Tahu! Inilah 5 Cara Mencegah Rem Blong Pada Mobil yang Menjadi Penyebab Banyak Kecelakaan

Pengemudi Harus Tahu! Inilah 5 Cara Mencegah Rem Blong Pada Mobil yang Menjadi Penyebab Banyak Kecelakaan-Youtube.com/AHA Pedia-

4. Hindari Penggunaan Terus-menerus

Cara keempat untuk mencegah rem blong pada mobil yang menjadi penyebab banyak kecelakaan adalah dengan menghindari penggunaan terus-menerus. Apabila mengemudi dalam kondisi lalu lintas yang padat atau di daerah yang membutuhkan pengereman berulang-ulang secara terus-menerus, maka berikan waktu istirahat bagi sistem rem untuk mendinginkan kondisinya. 

Pengereman berulang-ulang dalam jarak pendek juga bisa mengakibatkan panas berlebih pada sistem rem dan meningkatkan risiko rem blong.

5. Servis Berkala Rem Mobil di Bengkel

Cara terakhir untuk mencegah rem blong pada mobil yang menjadi penyebab banyak kecelakaan adalah Lakukan servis berkala sesuai rekomendasi, yakni setiap 6 bulan atau 10.000 km. 

BACA JUGA:5 Motor Listrik Untuk Ojek Online yang Baterainya Awet Seharian, Ada yang Jarak Tempuhnya Hingga 150 Km

BACA JUGA:Merapat Jika Kamu Ingin Membeli Mobil! 7 Tips Memilih Mobil Bagi Pemula, Dijamin Gak Bikin Menyesal!

Meskipun dalam perjalanan jauh, kamu masih bisa berkunjung ke bengkel.

Nah, itulah 5 cara mencegah rem blong pada mobil yang menjadi penyebab banyak kecelakaan. Pengemudi mobil harus melakukan perawatan rutin untuk mencegah rem blong.

Dan yang perlu diingat, apabila mendengar bunyi atau gejala aneh pada mobil , segeralah periksakan ke bengkel untuk diperbaiki. Semoga bermanfaat!(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: