Inilah Khasiat Kesehatan Jeruk Nipis dan Tanaman Serai untuk Tubuhmu, Penasaran Apa Saja? Simak Ini

Inilah Khasiat Kesehatan Jeruk Nipis dan Tanaman Serai untuk Tubuhmu, Penasaran Apa Saja? Simak Ini

Khasiat Kesehatan Jeruk Nipis dan Tanaman Serai-Foto : Jamaludin Mubarok-Radar Pekalongan

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Artikel ini membahas khasiat kesehatan jeruk nipis dan tanaman serai yang akan dibahas dalam artikel ini secara lengkap khusus untukmu.

Setiap sesuatu di dunia ini memiliki khasiat dan manfaatnya masing-masing seperti daun-daunan dan buah yang bisa untuk pengobatan herbal

Salah satunya adalah jeruk nipis yang merupakan buah yang sangat baik untuk menjaga kesehatan dan juga mengobati beberapa penyakit.

Selain itu, tanaman serai juga bermanfaat untuk kesehatan apabila dikonsumsi menjadi jamu atau dibuat sebagai minyak esensial serai.

Kali ini kita akan membahas mengenai beberapa khasiat kesehatan jeruk nipis dan tanaman serai dalam artikel ini yang dituliskan secara lengkap.

Berikut ini adalah beberapa pembahasan mengeani khasiat kesehatan jeruk nipis dan tanaman serai yang ditinjau dari sisi pengobatan herbal.

BACA JUGA:Mau Tahu Pekerjaan yang Cocok Untuk Orang Keras Kepala menurut Psikologi? Ini Daftar Pekerjaannya

BACA JUGA:Inilah Pekerjaan yang Cocok Untuk Orang yang Ramah menurut Psikologi, Kamu Cocok Jadi Apa Nih?

Khasiat Kesehatan Jeruk Nipis dan Tanaman Serai

1. Khasiat Jeruk Nipis

Dalam poin pertama khasiat kesehatan jeruk nipis dan tanaman serai ini akan dibahas mengenai khasiat jeruk nipis terlebih dahulu.

  • Mencegah Diabetes : Diabetes merupakan salah satu penyakit kronis yang susah untuk disembuhkan, kandungan serat dalam jeruk nipis mampu mencegahnya.
  • Mencegah Anemia : Anemia adalah merupakan kondisi dimana zat besi dalam darah berkurang jumlahnya, Vitamin C dalam jeruk nipis mampu merangsang penyerapan zat besi.

BACA JUGA:Kenalkan Produk Lokal, SMP Negeri 1 Siwalan Kunjungi Kampung Tahu

BACA JUGA:Buya Yahya Sebut Dengan Cara Ini Bisa Tahu Seseorang Termasuk Calon Penghuni Surga atau Neraka

2. Khasiat Serai

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: