5 Tips Make Up Ala Korea untuk Samarkan Pori-pori Wajah, Ga Cepat Bikin Luntur dan Bolong-bolong

tips make up ala Korea untuk samarkan pori-pori wajah-Dear peachy-Youtube.com
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Pakai make up tapi pori-pori terlihat? Yuk coba tips make up ala Korea untuk samarkan pori-pori, sehingga wajahmu bisa terlihat lebih mulus.
Seperti yang kita tahu pori-pori memang menjadi salah satu permasalahan wajah dan untuk itu perlu adanya cara untuk mengatasinya.
Sebenarnya skincare akan sangat membantu dalam mengecilkan pori-pori. Namun untuk kamu yang perlu segera untuk bisa tampil dengan tampilan tanpa make-up.
Tentu saja cara instan yang bisa diakali anatara lainnya adalah dengan memilih dan menggunaan complexion maupun bedak yang memang diperkaya dan makin banyak yang nontonya.
Namun tentu saja, selain memeprhatikan produknya. Kamu juga bisa perlu mengetahui tips dan trik, ataupun langakah-langkah yang benar, sehingga dapat membantu kamu yang ingin belajar make up.
Langsung saja, berikut ini akan ada sedikti tips make up ala Korea untuk samarkan pori-pori wajah dan menjadikan make up lebih flawless.
Tips Make Up Ala Korea untuk Samarkan Pori-pori Wajah
1. Membersihkan wajah dengan Double Cleansing
Syarat dan tips pertama, jika kamu ingin membuat mke up dengan tampilan pori-pori yang tersamarkan adalah dengan cara memberishkan wajah terlebih dahulu.
Proses ini dilakukan untuk menjaga supaya kulit benar-benar dalam keadaan bersih, baik minyak maupun kotoran di wajah bisa terangkat dengan baik, dan kondisi kulit menjadi lebih siap untuk ditimpa skincare dan make up.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: