Mudah & Praktis! Inilah 8 Tips Agar Bunga Anggrek Dapat Mekar Sepanjang Tahun

Mudah & Praktis! Inilah 8 Tips Agar Bunga Anggrek Dapat Mekar Sepanjang Tahun

Mudah & Praktis! Inilah 8 Tips Agar Bunga Anggrek Dapat Mekar Sepanjang Tahun-Cap kampung 86-Youtube

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ternyata, ada lho beberapa tips agar bunga anggrek dapat mekar sepanjang tahun dengan indah. Jadi, kalian dapat menikmati kecantikan bunga anggrek kalian setiap saat.

Bunga anggrek dengan segala keindahan dan kecantikannya seringkali menjadi salah satu favorit bagi para pecinta tanaman hias.

Akan tetapi, untuk dapat menjaga keindahan dan kecantikan bunga anggrek serta membuatnya mekar sepanjang tahun diperlukan perawatan yang tepat.

Pada artikel kali ini, kita akan membahas mengenai beberapa tips yang dapat membantu kalian merawat bunga anggrek agar Mekar sepanjang tahun dengan indah.

BACA JUGA:Inilah 7 Cara Penyiraman Bunga Anggrek Pada Saat Musim Kemarau agar Tidak Layu, Buktikan Sekarang Juga!

BACA JUGA:Inilah 6 Cara Merawat Bunga Anggrek agar Tetap Segar dan Indah Pada Saat Musim Kemarau, Buktikan Sekarang Juga

Lantas, bagaimana sih caranya agar bunga anggrek dapat mekar sepanjang tahun? Berikut ini adalah beberapa tips agar bunga anggrek dapat Mekar sepanjang tahun dengan Indah.

Tips Agar Bunga Anggrek Dapat Mekar Sepanjang Tahun

1. Media tanam

Tips agar bunga anggrek dapat mekar sepanjang tahun dengan indah yang pertama yaitu dengan pemilihan media tanam yang tepat dan sesuai.

Anggrek membutuhkan media tanam yang tepat dan sesuai untuk dapat tumbuh dengan subur. Media yang biasa digunakan antara lain, campuran serbuk kayu, serabut kelapa atau pakis gajah.

Pastikan media tanam juga memiliki tingkat drainase yang baik agar tidak membuat akar tanaman anggrek membusuk.

BACA JUGA:Ada Anggrek dan Lidah Mertua, Inilah 5 Tanaman Hias yang Mampu Menyaring Energi negatif dalam Ruangan

BACA JUGA:Begini Cara Menanam Anggrek di Batang Pohon, Beserta Kriteria dan Contoh Pohon yang Cocok untuk Anggrek

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: