Top 4 Parfum Lokal yang Wanginya Tahan Lama meskipun Aromanya Lembut, Cocok untuk Digunakan Sehari-hari
parfum lokal yang wanginya tahan lama-Alchemist official store-Shopee
Top parfum lokal yang wnaginya tahan lama yang selanjutnya ini ada dari parfum Saff & Co, yang kali ini hadir dengan varian Loui.
Untuk kamu pecinta parfum aroma sabun-sabunan floral, kamu akan cocok untuk menggunakan aroma parfum yang satu ini, wanginya akan menggambarkan kebersihan.
Parfum ini memmiliki perpaduan dari berbagai jenis aroma. Perpaduannya mulai dari aroma buah tropis, terdapat sentuhan bunga, dan juga sebagai dasarnya terdapat wangi dari cedarwood dan juga musk.
Meskipun mungkin bagi yang kurang terbiasa wanginya akan sedikit strong di awal, tetapi setelah pemakaiannya cukup lama, maka aromanya akan berubah menjadi lembut.
Parfum ini memiliki ketahanan yang cukup lama, bahkan di dalam ruangan, wanginya dapat bertahan selama 6-8 jam.
4. Parfum Carl & Claire Delicate - Rp 216.000
Parfum lokal yang selanjutnya bisa kamu coba adalah parfum dari brand Carl & Claire.
Parfum ini memiliki aroma yang segar dan cenderung manis. Meskipun di awal wanginya akan seidkit kuat, tetapi akan terasa lebih lembut setelah sekian lama.
Parfum yang satu ini memiliki perpaduan aroma yang didominasi buah pir yang segar dan beberapa aroma lainnya.
Varian Delicate ini cocok untuk digunakan sehari-hari, dan membuat kamu segar, karena aromanya mampu bertahan hingga 10 jam pemakaian.
Jadi itulah tadi beberapa varian parfum lokal yang wanginya tahan lama dan cocok untuk digunakan beraktivitas sehari-hari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: