Siapa Bilang Mahal, Buktinya Ada 5 Motor Listrik dengan Jarak Tempuh Jauh yang Harganya Murah, Dibawah 15 Juta

Siapa Bilang Mahal, Buktinya Ada 5 Motor Listrik dengan Jarak Tempuh Jauh yang Harganya Murah, Dibawah 15 Juta

Motor Listrik dengan Jarak Tempuh Jauh--Instagram/sinergi.smoot.pontianak

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Kamu sedang mencari motor listrik dengan jarak tempuh jauh yang harganya murah, tenang kami memiliki beberapa pilihannya.

Tidak semua motor listrik yang jarak tempuhnya jauh, dibandrol dengan harga mahal, sebab ada beberapa yang dibandrol dengan harga murah jika kamu mau mencarinya lebih teliti lagi.

Melalui artikel ini, kami akan memberikan beberapa rekomendasi motor listrik dengan jarak tempuh jauh yang harganya murah, yuk simak sampai selesai, cocok untuk pemula juga.

BACA JUGA:Auto Jadi Wanita Idaman! Inilah Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Wanita Feminim, Dijamin Stylish Banget

BACA JUGA:Mantan Auto Ngajak Balikan! Inilah 4 Motor Matic yang Punya Desain Gagah dan Performa Garang, Segini Harganya

1. Uwinfly Golden Turtle

Rekomendasi motor listrik dengan jarak tempuh jauh yang harganya murah, pertama kami menawarkan Uwinfly Golden Turtle yang bisa dijadikan bahan pertimbangan.

Merk ini, memang dikenal memiliki banyak pilihan yang beragam, dan dibandrol dengan harga yang sangat murah yaitu dibawah Rp 10 juta saja.

Dibekali dengan bateri 72 volt 20 Ah dan dinamo berkekuatan 1.000 watt, membuatnya sanggup melaju dengan kecepatan maksimal mencapai 75 km/ jam, dan jarak tempuhnya bisa mencapai 80 kilometer.

BACA JUGA:Auto Dilirik Mantan! Inilah Rekomendasi Motor Matic yang Cocok untuk Wanita, Nggak Ribet dan Simple

BACA JUGA:Mulai Harga Rp 17 Jutaan, Inilah 3 Rekomendasi Motor Listrik Honda Terbaik yang Jarang Diketahui

2. Selis Eagle Prix

Jika dilihat secara sekilas, motor listrik ini memiliki desain yang cukup mirip dengan motor konvensioanl yaitu Honda Beat dan Yamaha Mio.

Selis Eagle Prix ini, dibekali dengan baterai berkapasitas 48 volt 20 Ah dan dikombinasikan dengan dinamo 800 watt, menarik untuk dimiliki.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: