Pemula Merapat! 5 Motor Listrik Murah Dibawah 20 Juta Ini, Bisa Kamu Miliki Dijamin Memuaskan!

Pemula Merapat! 5 Motor Listrik Murah Dibawah 20 Juta Ini, Bisa Kamu Miliki Dijamin Memuaskan!

Motor Listrik Murah Dibawah 20 Juta--Instagram/ecgo.kalbar

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tertarik dengan motor listrik, namun terkendala harga, tenang saja karena ada beberapa motor listrik murah dibawah 20 juta.

Saat ini, industri motor listrik memang mengalami kenaikan yang cukup pesat, baik dari produsen luar ataupun produsen-produsen lokal.

Nah, melalui artikel ini, kami akan memberikan beberapa rekomendasi pilihan motor listrik murah dibawah 20 juta, simak sampai selesai yuk.

BACA JUGA:Idaman Mertua! Inilah Rekomendasi Motor Kopling Terbaik di Tahun 2024, Dijamin Bikin Tampan dan Gagah

BACA JUGA:Cintai Produk Lokal! Simak, Spesifikasi Sepeda Listrik Sunrace Sunny yang Murah dan Sporty

1. Smoot Tempur

Rekomendasi motor listrik murah dibawah 20 juta pertama, kami menawarkan smoot tempur, yang menjadi salah satu motor listrik buatan lokal dan cukup populer di Indonesia.

Smoot tempur sendiri, dibandrol dengan harga mulai dari Rp 16 jutaan saja, dan memiliki banyak kelebihan yang ditawarkan, selain itu fiturnya pun modern dan canggih.

Smoot tempur ini, dibekali dengan baterai jenis lithium ion berkapasitas 64 v 22,5 Ah dan diklaim mampu melaju dengan jarak maksimal hingga 60 kilometer.

BACA JUGA:Makin Garang dan Tangguh! Inilah Daftar Motor Bebek yang Paling Baru 2024, Dijamin Makin Terdepan

BACA JUGA:Daihatsu Ayla vs Toyota Agya: Perbandingan Spesifikasi dan Harganya, Mana yang Lebih Worth It?

2. Viar New Q1

Selanjutnya ada Viar New Q1, yang dibandrol dengan harga mulai dari Rp 17 jutaan, cocok banget buat kamu pemula yang baru pertama kali memiliki motor listrik.

Viar ini, dibekali dengan dinamo 800 watt, dan mampu melaju dengan kecepatan maksimal mencapai 60 km/ jam, dengan jarak tempuhnya mencapai 80 kilometer.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: