4 Sumber Kolagen Terbesar yang Bagus untuk Kulit dan Cegah Tanda Penuaan, Rahasia Awet Muda dari Bahan Alami

4 Sumber Kolagen Terbesar yang Bagus untuk Kulit dan Cegah Tanda Penuaan, Rahasia Awet Muda dari Bahan Alami

4 Sumber Kolagen Terbesar yang Bagus untuk Kulit dan Cegah Tanda Penuaan, Rahasia Awet Muda dari Bahan Alami-Tangakapan layar pexels.com/Jane Trang Doan-Tangakapan layar pexels.com/Jane Trang Doan

Daging ayam, terutama pada bagian paha dan lehernya ternyata memiliki beragam jenis asam amino di dalamnya. Asam amino tersebut memiliki peran penting untuk membentuk kolagen.

Tidak hanya kandungan kolagen saja, daging ayam juga memiliki vitamin dan mineral di dalamnya yang bagus untuk kesehatan otak dan sistem saraf.

Itu dia beberapa jenis makanan yang memiliki kandungan kolagen alami untuk membantu mencegah tanda penuaan.

Selain dari empat jenis makanan tersebut, ada beberapa sumber makanan lain yang mana kandungannya juga akan membantu proses sintesis kolagen. Misalnya buah dan sayur dengan kandungan vitamin C atau zinc. 

BACA JUGA:4 Manfaat Viva Air Mawar Untuk Wajah Usia 50 Tahun Ke Atas, Kulit jadi Glowing Bebas Flek Hitam Permanen

BACA JUGA:dr. Richard Lee Bagikan Informasi Penting! Inilah 5 Tanda Kulit Tidak Cocok dengan Skincare yang Digunakan

Beberapa contoh buah dan sayur yang bisa dikonsumsi dan bermanfaat untuk kulit, yaitu:

  • Brokoli
  • Tomat
  • Jenis buah citrus
  • Stroberi

Untuk mendapatkan kulit yang sehat dan wet muda, bisa juga didapatkan dengan konsumsi makanan dengan kandungan antioksidan yang akan melawan radikal bebas penyebab kerusakan kulit.

Pastikan juga kamu menggunakan sunscreen dengan kadar SPF dan PA yang cukup agar kulit tidak mudah terbakar dan muncul tanda penuaan ya. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: