Ramai Kosmetik Berbahan Karsinogenik yang Menyebabkan Kanker Kulit, Ini Cara Cek Kosmetik Bpom yang Mudah

Ramai Kosmetik Berbahan Karsinogenik yang Menyebabkan Kanker Kulit, Ini Cara Cek Kosmetik Bpom yang Mudah

Ramai Kosmetik Berbahan Karsinogenik yang Menyebabkan Kanker Kulit, Ini Cara Cek Kosmetik Bpom yang Mudah-Freepik-Freepik

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Yuk lebih teliti lagi dalam cek kosmetik bpom yang pastinya aman dan tidak menggunakan bahan-bahan berbahaya.

Baru-baru ini media sosisal tengah ramai memperbincangkan daftar beberapa prpdk koemstim atau make up produksi luar negeri yang mengandung bahan karsinogen.

Adapun kandungan karsinogen sendiri merupakan zat yang berbahaya untuk tubuh dikarenakan mampu memicu masalah sel kanker.

Salah satu influencer yang membehas mengenai produk kosmetik mengandung bahan berbahaya yakni akun media sosial tiktok @ninaazzq pada kamis tanggal 13 bulan juni 2024.

BACA JUGA:Review Cushion Glowing Anti Berminyak, Bikin Make Up Selalu Segar dan Tidak Mengkilap Berlebihan

BACA JUGA:3 Cushion yang Bagus untuk Kulit berminyak Terbaik, Make Up Anti Longsor dan Tahan Lama Seharian

Dalam akun media sosial ninaazza ini menjelaskan bahwa “ beberapa make up china yang mengandung karisnogenik, jika kamu memilikinya maka buanglah dan jangan membeli, dikarenakan mengandung logam berat yang bersifat sebagai karsinogen.”

Meskipun memang video tersebut sudah ditanggapi oleh pihak Bpom, akan tetapi kita sebagai pengguna make up sebaiknya lebih berhati-hati lagi dalam memilih produk kosmetik.

Adapun caranya adalah dengan cek kosmetik bpom. Pasti banyak dari kamu yang masih bingung bagaimana cara megeceknya bukan?

Cara cek kosmetik bpom

Cara cek kosmetik bpom ini untuk memastikan produk yang kamu gunakan sudah aman dan terdaftar ini tidaklah sulit.

Hingga saat ini, cara cek kosmetik bpom ini bisa dilakukan dengan tig acara, yakni secara manual hingga daring melalui situs resmi dan melalui aplikasi cek Bpom.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Es Batu untuk Kecantikan Wajah, Benarkah Bikin Make Up Lebih Tahan Lama?

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Es Batu untuk Kecantikan Wajah, Benarkah Bikin Make Up Lebih Tahan Lama?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: