4 Cara Mengecilkan Pori-Pori Besar Dengan Bahan Dapur, Kulit jadi Glowing dan Mulus Cuma Pakai 1 Bahan

4 Cara Mengecilkan Pori-Pori Besar Dengan Bahan Dapur, Kulit jadi Glowing dan Mulus Cuma Pakai 1 Bahan

4 Cara Mengecilkan Pori-Pori Besar Dengan Bahan Dapur, Kulit jadi Glowing dan Mulus Cuma Pakai 1 Bahan-Youtube / Sara Dewi-

BACA JUGA:5 Bedak Tabur untuk Kulit Berminyak dan Pori-pori Besar, Bikin Makeup Lebih Awet dan Tahan Lama

2.    Menggunakan bengkoang

Salah satu cara mengecilkan pori-pori besar dengan bahan dapur yang selanjutnya adalah dengan menggunakan bengkuang.
Buah bengkuang ini banyak sekali digunakan sebagai salah satu produk kecantikan ntuk kamu jadikan pemutih kulit.

Akan tetapi selain memiliki kegunaan sebagai pemutih wajah, bengkoang ini juga bisa kamu gunakan untuk cara mengecilkan pori-pori wajah dengan bahan dapur.

Hal tersebut dikarenakan buah bengkoang mengandung banyak kandungan vitamin B dan vitamin C yang dapat menjaga sel-sel kulit mati tak menumpuk pada wajah yang dapat mengakibatkan pori-pori kulit wajah membesar.

Begini cara mengecilkan pori-pori  besar dengan bahan dapur:

-    Pertama, kamu bisa memarut buah bengkoang lalu peras dengan menambahkan air
-    Gunakanlah sarinya sebagai masker wajah alami
-    Biarkan beberapa saat, setelah itu membersihkan kulit wajah kamu dengan menggunakan air yang bersih.

BACA JUGA:Bikin Glowing, Ini 5 Toner Wajah untuk Masalah Kulit Kering dan Kusam, Dapatkan Wajah Lembab dan Sehat!

BACA JUGA:6 Perawatan Rambut Keriting Agar Gampang Diatur, Praktis Bikin Rambut Sehat dan Cantik!

3.    Menggunakan timun

Salah satu cara mengecilkan pori-pori besar dengan bahan dapur yang selanjutnya adalah dengan menggunakan timun.

Timun merupakan salah satu bahan dapur yang kaya akan kandungan mineral dan kandungan vitamin yang sangat penting untuk dapat menjaga kesegaran kulit wajah.

Timun juga dapat kamu gunakan sebagai salah satu cara mengecilkan pori-pori dengan bahan dapur.

Begini cara mengecilkan pori-pori besar dengan bahan dapur:

-    Pertama, kamu bisa mengiris mentimun tipis-tipis
-    Setelah itu tempelkanlah ke seluruh kulit wajah
-    Diamkanlah selama kurang lebih 30 menit
-    Basuh wajah dengan menggunakan air yang bersih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: