Tak Hanya Honda X-ADV 750! Berikut 5 Skutik Bongsor dengan Kapasitas Mesin Besar Hingga 750cc

Tak Hanya Honda X-ADV 750! Berikut 5 Skutik Bongsor dengan Kapasitas Mesin Besar Hingga 750cc

Tak Hanya Honda X-ADV 750! Berikut 5 Skutik Bongsor dengan Kapasitas Mesin Besar Hingga 750cc-Youtube.com/MOTO DO99-

Skutik bongsor dengan kapasitas mesin besar hingga 750cc yang keempat adalah Suzuki AN650 Burgman. Sejak diluncurkan pada tahun 2003, Suzuki AN650 Burgman termasuk dalam keluarga sepeda motor matic terbesar.

Suzuki AN650 Burgman memiliki struktur bodi besar dan kokoh serta mesin berkapasitas 650cc. Dengan bobot seberat 238 kg, menjadikannya sebagai salah satu sepeda motor matic terberat.

Meski begitu, motor matic ini menawarkan banyak fitur untuk membantu pengendara berkendara dengan aman dan nyaman di jalanan. Di pasaran Indonesia, Suzuki AN650 Burgman dibanderol dengan harga mulai dari Rp 49 jutaan.

5. Honda Integra 700 dan 750

Skutik bongsor dengan kapasitas mesin besar hingga 750cc yang terakhir adalah Honda Integra 700 dan 750. Rilis tahun 2021, Honda Integra 700 ini memiliki mesin berkapasitas 670cc yang mampu menghasilkan tenaga hingga 51 hp serta dilengkapi dengan DCT (transmisi kopling ganda).

BACA JUGA:Perbandingan Yamaha Nmax “Turbo” vs Honda ADV 160, Mana yang Lebih Cocok Untuk Penggunaan Harian?

BACA JUGA:5 Motor Matic Retro Jepang Dengan Harga Terjangkau, Mulai Dari Honda Scoopy Hingga Yamaha Grand Filano

Kemudian pada tahun 2014, Honda mengganti mesin dan merilis seri Integra 750. Honda Integra 750 sudah menggunakan mesin berkapasitas 745 ccc yang mampu menghasilkan tenaga hingga 54 hp.

Tak berhenti sampai disitu, Honda kembali meluncurkan seri sepeda motor matic terbaru penerus Integra yakni Honda Forza 750. Honda Forza 750 dibanderol dengan harga Rp 175 jutaan di kawasan Eropa.

Kesimpulan

Pilihan skutik bongsor dengan mesin besar semakin beragam. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri. 

Pilihlah yang sesuai dengan kebutuhan, gaya, dan budget kamu.

Nah, itulah 5 skutik bongsor dengan kapasitas mesin hingga 750cc. Perlu diingat untuk selalu mengIngatkan: 

Selalu lakukan riset sebelum membeli dan pastikan kamu memilih skutik yang aman dan nyaman untuk dikendarai.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: