DIY Toner untuk Mengecilkan Pori-Pori, Hanya dengan 2 Bahan Alami Ini Kulit Mulus dan Glowing dalam 4 Langkah

DIY Toner untuk Mengecilkan Pori-Pori, Hanya dengan 2 Bahan Alami Ini Kulit Mulus dan Glowing dalam 4 Langkah

DIY Toner untuk Mengecilkan Pori-Pori, Hanya dengan 2 Bahan Alami Ini Kulit Mulus dan Glowing dalam 4 Langkah-youtube/Akshara Rao - Tamil Beauty Channel-

Hanya dengan bermodalkan dua bahan alami saja yaitu teh hijau dan juga air mawar, kita bisa meracik toner pengecil pori-pori.

Tapi, apa kandungan dari kedua bahan tersebut sampai kemudian bisa dijadikan skincare alami untuk mengecilkan pori?

Bahan pertama, teh hijau

Bahan alami yang kerap dijadikan minuman ini ternyata memiliki kandungan antioksidan berupa EGCG (epigallocatechin gallate) di dalamnya yang bisa mengecilkan pori.

BACA JUGA:Mau Cushion yang Bisa Mengcover 5 Permasalahan Kulit? Flek Hitam Sampai Pori Tersamarkan Pakai Produk Ini

BACA JUGA:3 Loose Powder Terbaik untuk Ngeblurin Pori-Pori, Flek Hitam Tersamarkan Hasil Matte Tahan Lama

Selain itu, berkat kandungan tersebut juga teh hijau bisa mengurangi produksi minyak atau sebum berlebih yang mana bisa menyebabkan jerawat atau komedo.

Lebih lanjut, salah satu bahan DIY toner untuk mengecilkan pori-pori ini ternyata juga memilki sifat antiinflamasi dan antimikroba di dalamnya yang bisa mengatasi jerawat dan kulit berminyak.

Bahkan dengan kandungan vitamin E dan vitamin C di dalamnya, teh hijau memiliki manfaat untuk melembapkan kulit, mencerahkan, sekaligus meratakan warnanya.

Bahan kedua, air mawar

Untuk membuat toner pengecil pori-pori, bahan berikutnya adalah air mawar. Di dalamnya ada kandungan antibakteri dan antiinflamasi juga.

BACA JUGA:Mau Cushion Anti Crack? Ini Dia Review BLP Cover Cushion Bagus untuk Kulit Kering, Flek dan Pori Tersamarkan

BACA JUGA:DIY Racikan Pengecil Pori-Pori, Cukup Pakai Bahan Alami Kulit Mulus dan Glowing dalam 5 Langkah!

Selain itu, air mawar juga punya sifat astringen yang akan memperkecil tampilan pori, membantu mencegah produksi sebum berlebih yang bisa menyebabkan pori-pori membesar.

Lebih jauh lagi, air mawar juga memiliki manfaat untuk menjaga keseimbangan pH kulit dan membersihkan kotoran yang menyumbat pori-pori.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: