3 Foundation Wajah Glowing Terbaik Untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Ampuh Hilangkan Noda Hitam dan Ngeblur Pori

3 Foundation Wajah Glowing Terbaik Untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Ampuh Hilangkan Noda Hitam dan Ngeblur Pori-Tangkapan Layar Youtube / Christina immanuel-Tangkapan Layar Youtube / Christina immanuel
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Rekomendasi foundation wajah glowing terbaik untuk usia 40 tahun ke atas ini cocok untuk menutupi flek hitam dan kerutan di wajah.
Memilih foundation haruslah cocok dengan jenis dan kondisi kulit wajah. jika salah pilih maka hasil make up atau riasan di kulit wajah ini akan terlihat jelek.
Untuk kamu yang ingin memiliki kulit wajah glowing maka kamu bisa menggunakan foundation wajah glowing terbaik untuk usia 40 tahun ke atas.
Pasti banyak dari kamu yang penasaran apa saja rekomendasi foundation wajah glowing terbaik untuk usia 40 tahun ke atas.
BACA JUGA:Beda Jenisnya, Begini Review Battle Wardah Colorfit Cushion Vs Foundation, Kamu Pilih yang Mana?
Rekomendasi foundation wajah glowing terbaik untuk usia 40 tahun ke atas
1. Make over ultra cover liquid matt foundation
Rekomendasi foundation wajah glowing terbaik untuk usia 40 tahun ke atas pada urutan pertama adalah make over ultra cover liquid foundation.
Foundation wajah glowing terbaik untuk usia 40 tahun ke atas yang satu ini mengandung esktrak Mutiara yang memang dikenal dapat membuat kulit wajah menjadi lebih cerah.
Ada juga kandungan minyak jojoba untuk dapat menjaga wajah supaya tetap terhidrasi, supaya minyak pada kulit wajah ini tetap dapat dikontrol.
Tak hanya itu saja, sesuai dengan namanya, foundation make over ini dapat memberikan coverage yang tinggi sehingga pori-pori kulit wajah tersamarkan, beserta masalah kulit yang lainnya seperti masalah jerawat, bekas jerawat dan masalah kerutan halus pada kulit wajah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: