Dugaan Pungli di SMPN 1 Kedungwuni, Polisi Klarifikasi LSM Formasi

Dugaan Pungli di SMPN 1 Kedungwuni, Polisi Klarifikasi LSM Formasi

Ketua Umum DPP Formasi Mustajirin.-Hadi Waluyo-

"Dari hasil itu, teman-teman wali murid dari kelas 7, 8 dan 9 itu juga diundang oleh kepala sekolah bagaimana kalau kegiatan tersebut ditunda, ada videonya, youtubenya itu, rapat di sekolahan itu, namun wali murid tetap ingin untuk melaksanakannya," ujar Kholid.

Menurutnya, kegiatan di SMPN 1 Kedungwuni itu merupakan program OSIS yang didukung oleh para orang tua mereka.

"Itu tanpa disuport orang tua pun ndak jalan. Sumbangan itu sesuai kemampuan. Itu kan digunakan dari masyarakat untuk masyarakat, bukan untuk digunakan di satuan pendidikan," ujarnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: