Layak Menjadi Pilihan Terbaik, Honda ADV 160 2024 Memiliki Beberapa Kelebihan Ini, Harganya Cukup Terjangkau!
Honda ADV 160 2024 --Pinterest/lajumotor.com
RADARPEKALONGAN.CO.ID - Honda ADV 160 2024 sendiri, merupakan salah satu motor matic andalan dari PT Astra Honda Motor atau AHM.
Sejak pertama kali diluncurkan di Indonesia, motor ini memang langsung berhasil menarik perhatian konsumen, apalagi saat ini hadir dengan pembaruan yang cukup signifikan.
Dulunya, hanya dibekali dengan mesin berkapasitas 150 cc, namun saat ini sudah meningkat menjadi 160 cc, yang lebih bertenaga, selain itu fiturnya pun semakin canggih dan modern.
Di tahun 2024 ini, Honda ADV 160 2024 masih menjadi andalan bagi pengendara, dan ternyata karena beberapa hal ini, simak sampai selesai ya.
BACA JUGA:Gagah dan Garang! Inilah Motor Yamaha XSR 155 yang Tangguh dan Kuat, Banyak Kelebihannya Loh
1. Desainnya Kokoh dan Menawan
Honda ADV 160 2024 sendiri, masih bertahan dengan desainnya yang tangguh, dan ini memang menjadi ciri khas miliknya.
Melihat bentuknya sendiri, mungkin kamu akan teringat dengan Honda ADV 350, namun dengan adanya penyegaran pada bagian depannya menjadikan Honda ADV 160 2024 ini terlihat lebih segar.
Memiliki desain yang unik, serta cukup berkelas tentu saja berhasil memberikan kesan prestise yang sulit tertandingi oleh berbagai pesaing di kelasnya.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Jas Hujan Brand Lokal Terbaik dan Fashionable, Pas Buat Motoran
BACA JUGA:Mengenal Lebih Dekat dengan Kepribadian Pengguna Motor Matic: Apakah Anda Termasuk?
2. Performa Mesinnya Ditingkatkan
Honda ADV 160 ini, menggunakan mesin yang sama seperti milik Honda PCX 160, tentu saja mesinnya ini lebih unggul dengan performa mesin yang lebih optimal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: