5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa Terhubung ke Starva, Harga Dibawah Rp 1 Juta
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa Terhubung ke Starva, Harga Dibawah Rp 1 Juta-freepik.com-
RADARPEKALONGAN.CO.ID - Beberapa rekomendasi smartwatch yang bisa terhubung ke Starva berikut bisa kamu jadikan salah satu pilihan terbaiknya.
Starva merupakan platform untuk pelacakan hasil olahraga yang sudah dilakukan menggunakan data GPS.
Meskipun bukan menjadi yang terbaik, namun beberapa rekomendasi smartwatch yang bisa terhubung ke Starva ini sayang untuk dilewatkan.
Karena itu, smartwatch ini menawarkan cara mudah untuk akses pintar ke pergelangan tangan kamu.
BACA JUGA:4 Smartwatch Terbaik Dibawah 1 Jutaan dengan Desain Premium dan Elegan
Lantas apa saja rekomendasi smartwatch yang bisa terhubung ke Starva yang telah dirangkum dalam artikel ini?
Untuk mengetahui lebih jelas, simak daftar rekomendasi smartwatch dari berbagai merk di bawah ini.
1. Xiaomi Redmi Watch 3 Active
Rekomendasi smartwatch yang pertama dari Xiaomi Redmi Watch 3 Active. Hadir dengan layar ultra besar 1,83 inch.
Jam tangan ini tampil dengan warna-warni baru. Layarnya yang jernih memungkinkan kamu untuk melihat notifikasi pesan hingga data kesehatan.
BACA JUGA:5 Pilihan Smartwatch Huawei Layar AMOLED dan Waterproof 5 ATM, Dukung Kenyamanan Maksimal
BACA JUGA:4 Pilihan Smartwatch Terbaik dengan Layar AMOLED dan Gorilla Glass, Pilihan Solid yang Tahan Goresan
Smartwatch ini memiliki layar lengkung sehingga memungkinkan tampilan lebih elegan dan tahan aus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: