Canggih dan Modern! Inilah Spesifikasi Motor Yamaha Lexi 125 yang Jarang Diketahui

Canggih dan Modern! Inilah Spesifikasi Motor Yamaha Lexi 125 yang Jarang Diketahui

Spesifikasi motor Yamaha Lexi 125-youtube.com- MoToBike

BACA JUGA:Inilah 5 Kelebihan Motor Honda Vario 160, Dijamin Tampil Keren dan Performa Garang

2. Fitur yang Digunakan

Tak hanya dibekali dengan mesin yang bandel, jenis motor yang satu ini juga memiliki fitur yang canggih. 

Lampu depan menggunakan sistem pencahayaan LED sehingga lebih terang serta didesain dengan ukuran besar dan memberikan kesan mewah dan elegan. 

Selain itu, jenis motor ini juga sudah menggunakan speedometer digital. Dengan menggunakan speedometer digital ini, pengenmudi mampu membaca informasi dengan lebih detail dan informatif. 

Electric Power Socket juga menjadi fitur yang sangat bagus untuk digunakan. Pasalnya fitur ini sangat mendukung untuk untuk kamu yang membutuhkan hp selama perjalanan, misalkan tukang kurir paket dan ojek online. 

Smart key system juga menjadi salah satu jenis fitur yang sangat modern dan canggih. Bagaimana tidak? Pasalnya dilengkapi fitur Answer Back System, memudahkan pengendara mencari posisi parkir motor.

BACA JUGA:Inilah 5 Kelebihan Motor Honda Vario 160, Dijamin Tampil Keren dan Performa Garang

BACA JUGA:Rajanya Motor Bebek, Yamaha MX King 135 2024 Dihadirkan dengan Desain dan Performa yang Semakin Meningkat!

3. Desain 

Desainya motor yang satu ini juga gagah dan ganteng loh. Bagaimana tidak? Pasalnya motor ini dibekali dengan pijakan kaki yang lebar dan panjang. Dengan hal ini tentu menjadikan motor ini sebagai motor yang nyaman. 

Tak dipungkiri bahwa motor ini menjadi salah satu motor skutik besar yang dibrandol dengan harga yang murah. Bagaimana tidak pasalnya dibrandol dengan harga dibawah Rp 30 juta.

Itulah beberapa spesifikasi motor Yamaha Lexi 125 perlu kamu ketahui. Bagaimana? Adakah salah satu jenis motor yang ingin kamu dapatkan?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: