3 Masker Alami Pengencang Wajah Kendur dari Bahan Dapur, Bikin Wajah Awet Muda

3 Masker Alami Pengencang Wajah Kendur dari Bahan Dapur, Bikin Wajah Awet Muda

3 Masker Alami Pengencang Wajah Kendur dari Bahan Dapur, Bikin Wajah Awet Muda-Youtube.com / Masumi Channel-

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Siapa nih yang belum tahu masker alami pengencang wajah kendur dari bahan dapur? Kalau kamu orangnya, wajib simak sampai akhir ya!

Kamu tentu kerap bertanya-tanya, supaya muka kencang pakai apa? Hal pertama yang dipikirkan seringkali berupa penggunaan produk skincare atau perawatan mahal di klinik kecantikan. 

Padahal, ada lho cara mudah yang bisa kamu lakukan di rumah saja dengan muda. Salah satunya menggunakan bahan dapur yang dapat kamu gunakan sebagai masker wajah. 

Asal diolah dan digunakan dengan tepat. Maka, wajah kencang dan awet muda yang kamu dambaan juga bisa terwujud. 

BACA JUGA:Rekomendasi Lipstik Wardah yang Tahan Lama dan Tidak Luntur, Tetap Awet Saat Makan dan Minum

Perawatan ini juga bisa melindungi kulit ari faktor pemicu penuaan. Mulai dari paparan sinar UV, polusi hingga gaya hidup yang tidak sehat.

Nah, buat kamu yang sudah penasaran dan ingin mencoba. Maka, artikel ini pas banget untuk kamu simak. Karena, bisa jadi solusi yang mudah digunakan di rumah tanpa perlu biaya yang besar. 

Masker Alami Pengencang Wajah Kendur dari Bahan Dapur

Lalu, bagaimana cara mengencangkan kulit yang kendur ya? Ini dia tiga cara mengencangkan kulit wajah yang kendur dengan bahan alami untuk kamu coba; 

1. Putih Telur

Masker alami pengencang wajah kendur dari bahan dapur pertama adalah putih telur. Bahan alami yang kerap ada di dapur ini punya kandungan baik yang beragam. 

Di dalamnya mengandung albumin dan protein. Keduanya kemudian bekerja dalam meregenerasi sel kulit serta meningkatkan elastisitasnya. 

BACA JUGA:5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Bikin Wajah Glowing Seharian

BACA JUGA:6 Merk Parfum Terbaik yang Kena Keringat Makin Wangi di Alfamart, Wanginya Tahan Seharian!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: