Apa Benar Rebusan Daun yang Bisa Menghilangkan Lemak di Badan? Ini Dia 5 Jenis Daunnya!

Apa Benar Rebusan Daun yang Bisa Menghilangkan Lemak di Badan? Ini Dia 5 Jenis Daunnya!

Rebusan daun yang bisa menghilangkan lemak-Freepik-

BACA JUGA:Inilah 3 Cara Sehat Alami dan Sederhana Menghilangkan Lemak di Perut

Bisa membantu mengurangi penumpukan lemak yang ada di perut. Kamu bissa mencobanya sebagai jamu sekaligus obat penurun lemak.

3. Rebusan Daun Jati Belanda

Daun jatiu Belanda memiliki khasiat yang patut dicoba dalam meurunkan kadar lemak di dalam tubuh.

Pasalnya ekstrak daun Jati Belanda ini bisa menghambat enzim lipase yang bertujuan menahan lemak terserap ke dalam tubuh.

Sehingga lemak tak mengendap dan tak dipakai sebagai energi dalam melakukan aktivitas.

BACA JUGA:Cara Tercepat Bakar Lemak: Kombinasi Latihan Kekuatan, HIIT Cardio, dan Pola Hidup Disiplin

BACA JUGA:Simak, 6 Tips Menggoreng Frozen Food yang Efisien dan Tidak Menyerap Lemak Berlebihan

4. Rebusan Daun Salam

Daun salam mengandung senyawa flavonoid, minayk atsiri dan tanin. Ekstrak daun yang bisa meningkatkan sistem matabolisme tubuh.

Daun salam ini bisa dikonsumsi saat melaksanakan diet sehat dalam rangka menurunkan berat badan.

5. Rebusan Daun Sirsak

Terakhir yang tak kalah sehat untuk tubuh adalah daun sirsak. Daun sirsak ini mampu mempercepat sistem metabolisme tubuh.

Kemampuan efek diuretiknya bisa mengurangi retensi cairan dalam tubuh. Cocok untuk diet sehat untuk kurangi cairan tubuh.

Itulah beberapa rebusan daun yang bisa menghilangkan lemak di badan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: