Sayuran yang Baik untuk Kesehatan Ginjal Jika Dikonsumsi Secara Rutin

Sayuran yang Baik untuk Kesehatan Ginjal Jika Dikonsumsi Secara Rutin

Sayuran yang Baik untuk Kesehatan Ginjal --Youtube.com/Kunci Sehat

* Kalium-74 mg

* Fosfor-10 mg.

BACA JUGA:Awas Inilah 6 Makanan Enak yang Dapat Memicu Penyakit Ginjal yang Wajib Diwaspadai!

BACA JUGA:Khasiat Daun Tempuyung untuk Tubuh, Ternyata Bisa Bantu Hancurkan Batu Ginjal

5. Lobak

Sayuran penurun kreatinin berikutnya yaitu lobak juga baik untuk kesehatan ginjal. Selain serat, lobak banyak mengandung vitamin C yang berperan sebagai antioksidan.

Di sisi lain, lobak mengandung sangat sedikit kalium dan fosfor. Sedangkan untuk setengah cangkir irisan lobak seberat 58 gram biasanya hanya berisi:

* Natrium: 23 mg

* Kalium: 135 mg

* Fosfor: 12 mg.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: