3 Cara Mengelupas Flek Hitam dengan Masker Susu, Kulit jadi Glowing dan Awet Muda
3 Cara Mengelupas Flek Hitam dengan Masker Susu, Kulit jadi Glowing dan Awet Muda-Youtube / Tutut Arinda Herawati-
BACA JUGA:DIY Masker Kopi untuk Mengelupas Flek Hitam dalam 1 Malam, Begini Cara Meraciknya
2. Masker susu dan air mawar
Cara mengelupas flek hitam dengan masker susu selanjutnya adalah dengan menggunakan masker susu dan air mawar.
Air mawar ini sudah dikenal sejak lama untuk memberikan manfaat kesehatan dan kecantikan kulit wajah.
Tak hanya itu saja, air mawar ini juga mampu memberikan efek kesegaran pada kulit wajah.
Aromanya juga mampu membantu memberikan efek mendinginkan sehingga ketika menggunakan masker menjadi lebih nyaman.
Begini cara mengelupas flek hitam dengan masker susu:
- Pertama, kamu bisa mencampurkan 3 sendok makan susu bubuk dan air mawar secukupnya
- Aduk hingga semuanya tercampur merata dan tekstr masker berubah menjadi adonan pasta
- Oleskanlah campuran masker ke kulit wajah hingga semuanya tercampur merata
- Diamkanlah selama kurang lebih 15 menit setelah itu bilas wajah menggunakan air yang bersih.
BACA JUGA:4 Cara Agar Badan Tetap Wangi Seharian Saat Nonton Konser Agar Nyaman Seharian
3. Masker susu dan kopi
Cara mengelupas flek hitam dengan masker susu selanjutnya adalah dengan menggunakan masker susu dan kopi.
Kopi merupakan salah satu bahan alami yang dipercaya mampu mengangkat sel-sel kulit mati.
Susu juga telah dikenal sejak lama mampu membuat kulit wajah menjadi lebih cerah dan lembap.
Begini cara mengelupas flek hitam dengan masker susu:
- Pertama, kamu bisa memasukkan 2 sendok makan kopi ke dalam wadah atau mangkuk
- Tambahkan 1 sendok makan susu cair
- Campurkanlah kedua bahan tersebut lalu aduk hingga berbentuk pasta
- Gunakanlah ke kulit wajah yang sudah dibersihkan sebelumnya
- Diamkan selama kurang lebih 15 hingga 20 menit atau hingga kering
- Bilas wajah menggunakan air bersih lalu keringkan.
BACA JUGA:Masker Teh Hijau untuk Mengelupas Flek Hitam, Begini 3 Cara Memakainya Agar Kulit Glowing
BACA JUGA:DIY Daun Penghilang Flek Hitam dalam 1 Malam, Begini Cara Meraciknya Agar Glowing Permanen
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: