Komisi E Berharap Strategi Pengentasan Kemiskinan Dinsos Jabar Bisa Jadi Referensi Di Jawa Tengah

Komisi E Berharap Strategi Pengentasan Kemiskinan Dinsos Jabar Bisa Jadi Referensi Di Jawa Tengah

Komisi E Provinsi Jateng berkunjung ke Kantor Dinas Sosial Jabar untuk membahas program penanggulangan kemiskinan.-nora kusuma-

Anggaran ini diproyeksikan untuk pembangunan jalan senilai Rp 6 triliun. Ada beberapa program yang harus disesuaikan agar tetap berjalan.

Ketua Komisi E, Messy Widiastuti, berharap strategi yang diterapkan Dinsos Jabar bisa menjadi referensi bagi Jawa Tengah.

Kunjungan ini diharapkan dapat memperkuat sinergi dalam upaya penanggulangan kemiskinan di kedua provinsi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: