Waspada Penipuan Tabungan Emas Pegadaian di Tahun 2025! Simak Ciri-cirinya

Waspada Penipuan Tabungan Emas Pegadaian Tahun 2025--freepik
BACA JUGA:Investasi Senilai Rp6 Triliun Masuk Jateng, Bakal Serap Ribuan Tenaga Kerja
Cara Mengecek Keaslian Tabungan Emas Pegadaian
- Pastikan membeli melalui kanal resmi seperti aplikasi Pegadaian Digital, kantor cabang Pegadaian, atau agen resmi.
- Cek legalitas di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
- Konfirmasi dengan layanan pelanggan resmi Pegadaian.
Tips Menghindari Penipuan
- Jangan tergiur janji keuntungan besar dalam waktu singkat.
- Selalu verifikasi informasi sebelum berinvestasi.
- Simpan bukti transaksi resmi.
Langkah Jika Terlanjur Tertipu
- Segera lapor ke Pegadaian dan OJK.
- Buat laporan polisi jika mengalami kerugian besar.
- Jangan tergiur penawaran lain yang menjanjikan pengembalian dana dengan cara tidak jelas.
- Pentingnya Edukasi Keuangan
Meningkatkan literasi keuangan sangat penting untuk menghindari penipuan. Apalagi zaman sekarang marak sekali penipuan-penipuan yang mengatasnamakan perusahaan besar.
Selalu waspada dan ikuti kata hati agar terhindar dari penipuan. Jika bisa, kamu dapat mengikuti seminar, baca buku investasi, dan konsultasi dengan pakar keuangan.
Semoga artikel ini memberikan wawasan yang luas terhadap kewaspadaan kita mengenai penipuan tabungan Emas di Pegadaian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: