Begini Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah yang Menahun, Cuma Pakai 2 Bahan!

Begini Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah yang Menahun, Cuma Pakai 2 Bahan!-Radarpekalongan.disway.id / Istimewa-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ada cara menghilangkan flek hitam di wajah yang menahun hanya dengan dua bahan saja lho. Kalau kamu penasaran, simak sampai akhir ya!
Flek hitam di wajah yang bethan-tahun memang mesuingkan. Apalagi, jika setiap harinya kamu punya segudang kegiatan padat.
Hal ini pun bisa mengganggu penampilan, riasan hingga kepercayaan diri. Apakah kamu tengah mengalaminya?
BACA JUGA:5 Cushion yang Mengandung SPF 50, Bantu Melindungi Kulit dari Sinar UV
Tapi, jangan khawatir nih karena ada lho solusi alami yang bisa kamu coba. Di artikel ini kamu akan diajak untuk menyimak cara buatnya.
Apakah flek hitam yang Sudah Lama Bisa Hilang?
Namun, sebelum membahas mengenai cara mengatasinya. Muncul sebuah pertanyaan, apakah flek hitam bisa hilang?
Sebagai informasi, flek hitam sendiri muncul akibat paparan sinar matahari yang intens, perubahan hormon hingga penuaan. Ketika kemunculannya tidak segera ditangani dan dibiarkan selama bertahun-tahun. Maka, warnanya akan semakin gelap dan bisa melebar.
BACA JUGA:Dibawah 100 Ribu, Ini Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Kering yang Melembabkan
BACA JUGA:5 Sabun Muka Penghilang Jerawat dan Bekasnya di Indomaret yang Ampuh
Meski begitu, hal ini ternyata bisa diatasi dengan perawatan yang tepat. Salah satu yang bisa kamu coba adalah dengan menggunakan bahan-bahan alami.
Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah yang Menahun
Bahan:
Lalu, bahan alami apa saja yang bisa menghilangkan flek hitam? Ini dia daftar lengkapnya;
- 4 tangkai kacang panjang
- 2 sendok minyak zaitun
- 1 buah mangkuk
- 1 buah kuas masker
BACA JUGA:Wajib Coba! 4 Skincare untuk Pekerja Lapangan agar Kulit Cerah Bebas Kusam
Tak banyak yang tahu, ada kandungan baik di dalam kacang panjang. Terdapat kandungan utama berupa vitamin C yang tinggi di dalamnya.
Hal ini membuatnya dalam menyamarkan flek hitam secara bertahap. Selain itu, juga membantu melindungi kulit dari paparan radikal bebas berbahaya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: