Apa saja yang akan dilakukan secara umum ?
- Melakukan monitoring, menganalisa implementasi serta standarisasi desain interior - eksterior yang ada di jaringan AHM untuk memastikan program sosialisasi, pemasangan, dan peningkatan kualitas interior - eksterior di jaringan AHM dilakukan secara maksimal.
- Membuat klasifikasi interior - eksterior di Jaringan AHM berdasarkan kriteria fisik (termasuk kondisi interior dan eksteriornya).
- Melakukan monitoring kinerja dari kontraktor interior dan eksterior serta memberikan evaluasi, pengarahan dan teguran untuk memastikan kualitas pengerjaan interior dan eksterior sesuai dengan spesifikasi
- Melakukan monitoring dan review terhadap operasional pemasangan dan penggunaan interior, eksterior serta PDI Corner di seluruh jaringan AHM
Kualifikasi
- Telah lulus / semester akhir S1 jurusan Arsitektur
- IPK minimal 3.00
- Usia Max 27 tahun
- Mampu menggunakan program 3D Max, AutoCad, Sketch up, Photoshop
- Mampu menggunakan program microsoft office
- Mampu berkomunikasi dengan baik