Begini Cara Alami Menghilangkan Flek Hitam di wajah yang Membandel, Bumbu Dapur Bikin Wajah Glowing Tanpa Noda

Selasa 21-11-2023,11:11 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

Pemakaian lidah buaya secara konsisten ini mampu menstabilkan tingkat melanin di dalam sel, akan tetapi lebih diperlukan banyak penelitan untuk dapat mengetahui suatu batasan dari efek ini.

Gel lidah buaya ini dilaporkan juga mempunyai senyawa aloin dan kandungan asam salisilat yang mampu menghilangkan flek hitam mambendel di wajah secara alami.

Untuk bisa menggunakan lidah buaya sebagai cara alami menghilangkan flek hitam di wajah, kamu bisa mengoleskannya secara langsung ke area kulit wajah yang terdapat flek hitam.

BACA JUGA:5 Merk Air Mawar Penghilang Flek Hitam Terbaik, Ampuh Bikin Kulit Putih dan Glowing Bebas Kerutan Membandel

BACA JUGA:3 Cara Menghilangkan Flek Hitam di Wajah dalam Satu Malam Secara Alami, Bikin Kulit Glowing Bebas Kerutan

Langkah yang satu ini bisa kamu ulangi beberapa sekali sesuai dengan kebutuhan kamu untuk mendapatkan kulit yang kamu inginkan.

2.    Masker kunyit

Cara alami menghilangkan flek hitam di wajah selanjutnya adalah dengan rutin menggunakan masker alami dari kunyit.
Kunyit merupakan bahan alami yang mengandung curcumin dan mampu membantu proses penyembuhan luka.

Kunyit juga memiliki khasiat sebagai zat anti peradangan. Adapun cara alami menghilangkan flek hitam di wajah ini sangatlah mudah.

Langkah yang pertama, kamu bisa mencampurkan satu sendok makan bubuk kunyit dengan sedikit air atau supaya dapat lebih maksimal jika kamu gabungkan dengan air perasan lemon.

BACA JUGA:6 Manfaat Sunscreen untuk Kulit Awet Muda, Tidak Sekedar Melindungi Kulit dari Matahari Saja

BACA JUGA:Ternyata Ini 7 Buah dan Sayur yang Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda, Cegah Tanda Penuaan dari Sekarang

Setelah itu kamu bisa mengoleskan pasta kunyit ke kulit wajah yang terdapat masalah flek hitam atau bintik hitam dan biarkan selama kurang lebih 15 menit.

Jika sudah jangan lupa untuk mencuci kulit wajah kamu dengan menggunakan air yang hangat.
Supaya kamu mendapatkan hasil yang lebih maksimal, maka gunakanlah pelembap pilihan kamu setelah menggunakan masker wajah alami dari kunyit tersebut.

3.    Oleskanlah madu

Cara alami menghilangkan flek hitam di wajah selanjutnya adalah dengan mengoleskan madu.
Madu merupakan bahan alami yang mengandung zat antibiotic dan mampu membantu penyembuhan luka pada kulit kamu secara alami.

Kategori :