Selain dapat menurunkan risiko penyakit jantung, wortel juga dapat menurunkan risiko penyakit kanker.
Terlalu banyak paparan radikal bebas pada tubuh dapat memicu kerusakan sel dan jaringan. Nah, disinilah sayuran wortel bekerja.
Seperti yang diketahui, wortel mengandung antioksidan yang mana dapat membuat tubuh terlindungi dari paparan radikal bebas.
BACA JUGA:7 Susu Pendamping Diet Terbaik, Dijamin Tidak Bikin Gemuk Badan
BACA JUGA:Jarang yang Tahu, Manfaat Jus Timun untuk Kesehatan Tubuh Lansia 60 Tahun
Bukan hanya beta karoten, lutein dan zeaxanthin juga menjadi kandungan yang baik untuk menurunkan risiko kanker.
Menurut sebuah penelitian dalam jurnal Food and Nutrition Science, karotenoid mampu menetralkan efek radikal bebas.
Senyawa ini terbukti memiliki aktivitas penghambatan mutagenesis yang berkontribusi terhadap penurunan risiko beberapa jenis kanker.
7. Meningkatkan Kesehatan Gigi
Asupan antioksidan, seperti beta karoten pada wortel, membuat kesehatan gigi semakin meningkat.
BACA JUGA:Ternyata Tak Hanya Bagus Buat kesehatan Mata, Ternyata Jus Wortel Bisa Menghancurkan Lemak Perut
BACA JUGA:Kulit Glowing Alami dengan Konsumsi Jus Wortel Setiap Hari, Cek 5 Manfaat dan Caranya Yuk!
Hal ini akan berkaitan dengan kesehatan gigi pada saat kalian memasuki usia lanjut. Dengan begitu, kalian akan terhindar dari risiko kerusakan yang memicu kehilangan gigi (ompong).
Selain memenuhi kebutuhan nutrisi, pastikan juga kamu melakukan perawatan kesehatan gigi setiap harinya. Misalnya, memeriksakan kesehatan gigi ke dokter gigi setiap 6 bulan sekali.
8. Menjaga Kesehatan Rambut
Wortel mengandung banyak vitamin A, C, karotenoid, dan antioksidan di dalamnya. Seluruh kandungan nutrisi tersebut mampu membantu untuk mengoptimalkan kesehatan rambut.