Wajib Tahu! Inilah 11 Makanan Penyebab Kolesterol yang Harus Kamu Hindari

Jumat 08-12-2023,10:33 WIB
Reporter : Nasim
Editor : Wahyu Hidayat

Secara alami, produk nabati tidak mengandung kolesterol. Namun, mereka bisa saja mengandung asam lemak jenuh yang tinggi seperti minyak kelapa, minyak kelapa sawit, dan minyak inti sawit.

Kamu masih bisa menggunakannya untuk memasak selama tidak berlebihan dan tidak menggunakannya berulang kali.

10. Produk Minuman Kemasan

Berbagai produk minuman kemasan seperti minuman ringan, jus buah, teh, kopi, dan minuman lainnya memiliki kandungan gula pemanis yang cukup tinggi.

Gula pemanis seperti gula pasir atau gula jagung diketahui mengandung kadar kolesterol baik (HDL) yang rendah.

Oleh karena itu, konsumsi gula tambahan harus dibatasi maksimal 6 sendok makan atau 25 gram per hari. 

11. Makanan yang mengandung karbohidrat

Ketika makan terlalu banyak karbohidrat, tubuhmu akan memecahnya seperti gula. Namun, makan banyak karbohidrat olahan justru mampu meningkatkan kolesterol.

Penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi makanan yang mengandung serat sebenarnya dapat membantu menurunkan peradangan dengan cara yang mengejutkan.

Jadi, konsumsilah karbohidrat secukupnya.

BACA JUGA:Inilah 8 Makanan untuk Penderita Kolesterol Tinggi yang Wajib untuk Diketahui

BACA JUGA:Ini Dia 8 Makanan Penurun Kolesterol Tinggi yang Wajib Kamu Tahu, Ampuh Turunkan Kolesterol

Itulah beberapa makanan penyebab kolesterol tinggi yang harus dan wajib kamu hindari untuk mengonsumsinya. (*)

Kategori :