Ini Dia Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2022, Apakah Layak untuk 2024?

Minggu 17-12-2023,08:14 WIB
Reporter : Ady Prasetyo
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ada beberapa kelebihan dan kekurangan Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2022 yang perlu kamu tahu sebelum membeli tablet satu ini.  

Bagi kamu yang belum tahu, Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2022 sendiri merupakan tablet kelas menengah terbaru dari Samsung yang dirilis pada tahun 2022.

Walaupun rilisan tahun yang lalu, namun tablet satu ini memiliki spesifikasi yang cukup mumpuni untuk memenuhi penggunaan harianmu.

Tapi tetap saja, sebaik-baiknya produk pasti akan ada kekurangannya juga, sama halnya dengan tablet satu ini.

Nah, bagi kalian yang tertarik dengan tablet satu ini, alangkah baiknya kalian simak kelebihan dan kekurangan Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2022 yang telah kami rangkum berikut ini.

Kelebihan 

1. Desain minimalis dan nyaman 

kelebihan pertama dari tablet buatan Samsung satu ini yakni hadir dengan desain yang minimalis dan nyaman.

Tablet ini memiliki desain yang elegan dengan bodi yang terbuat dari aluminium berdimensi 246,7 x 154,3 x 7,0 mm dan berat 467 gram.

BACA JUGA:Samsung Galaxy Watch 6 Series Hadir dengan Desain Premium dan Fitur Lengkap!

BACA JUGA:Samsung Siapkan Tren Terbaru dengan Galaxy AI, Terus Hadirkan Mobile Experience yang Belum Pernah Ada

Dengan bodi yang berdiameter tidak terlalu besar dan memiliki bobot yang ringan membuat tablet satu ini nyaman untuk digunakan sehari-hari.

Untuk warnanya sendiri tersedia dalam tiga pilihan warna, yaitu Oxford Gray, Angora Blue, dan Pink Sand.

2. Layar jernih

Selanjutnya, tablet ini dibekali dengan layar berkualitas yang cukup jernih dan tajam. Layarnya ini berukuran 10,4 inci dengan resolusi WUXGA+ (2000 x 1200 piksel).

Kategori :