Madu dan minyak zaitun mengandung senyawa aktif yang tidak hanya baik untuk kesehatan tubuh , tetapi juga bisa membuat kulit lebih tercerahkan secara alami.
BACA JUGA:3 Tips Kulit Putih Bersih Cuma Pakai Bahan Dapur, Rahasia Glowing Alami Bebas Flek Hasil Permanen
4. Pakai Sunscreen
Sunscreen atau tabir surya bisa membantu melindungi kulit dari paparan sinar UV. Saat kamu akan menjalankan rutinitas di luar ruangan, bisa gunakan sunscreen dengan SPF minimal 30.
Sedangkan bagi kamu yang hanya punya rutinitas di dalam ruangan, misalnya di rumah, tetap wajib pakai sunscreen minimal SPFnya 15 dan boleh lebih.
Pentingnya kamu mengaplikasikan sunscreen setiap hari, guna menghindari terjadinya kerusakan kulit.
BACA JUGA:4 Minuman Alami Bikin Kulit Putih Merata dan Bikin Glowing Alami, Yuk Konsumsi Rutin
5. Memeuhi Cairan Tubuh
Kalau kamu ingin punya kulit putih glowing, jangan sampai dalam sehari-hari kamu tidak mencukupi cairan mineral yang dibutuhkan oleh tubuh.
Untuk mencukupi kebutuhan tubuh, minimal kamu bisa minum air putih 8 gelas atau 2 liter setiap harinya. Dengan kamu mencukupi kebutuhanya, maka kulit akan lembab dan terhidrasi dengan baik.
Cairan tubuh yang cukup juga bisa membantu meningkatkan elastisitas kulit da juga bisa mencerahkan kulit hingga glowing maksimal.
Kamu bisa konsumsi air miniral setiap harinya, selama empat minggu kamu bisa merasakan perbedaan kulit. Dalam proses menuju empat minggu itu bakal ada perubahan kulit lebih bersih segar dan cerah serta kenyal secara maksimal dengan minum air putih setiap hari.
Beberapa cara membuat kulit putih permanen dalam 1 hari bisa kamu lakukan setiap harinya. Kalau ingin punya kulit putih glowing maksimal secara cepat, lakukan rutinitas tersebut secara baik dan benar dan tentunya lakukan dengan konsisten. (*)