Inilah 10 Ciri-ciri Kucing Mau Mati yang Tidak Boleh Dianggap Sepele, Segera Bawa ke Dokter Hewan Jika Sempat

Selasa 02-01-2024,12:40 WIB
Reporter : Diyah Feronika
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA: Bolehkah Kucing Kawin dengan Saudaranya? Ini Dia Konsekuensi Penyakit yang Akan Terjadi!

8. Perubahan perilaku 

Secara alami, kucing bisa mengingat jadwal harian mereka dan akan tetap berpegang pada jadwal tersebut, karena mereka sangat menyukai rutinitas. 

Itu sebabnya, jika kamu melihat ada perubahan dalam rutinitas atau tingkah lakunya, kamu wajar untuk merasa curiga. 

Kucing yang mulai sakit biasanya akan hilang minat pada sesuatu yang awalnya mereka suka, seperti makan, main, bahkan perhatian dari kamu. 

BACA JUGA: Manfaat Sterilisasi Kucing, Bukan Hanya untuk Mengontrol Populasi, Tapi Juga untuk Meningkatkan Kualitas Hidup

9. Lebih suka menyendiri 

Selama ini suah menjadi rahasia umum jika kucing lebih suka kabur dari rumah dan mencari tempat yang lebih sepi sebagai tempat peristirahatan terakhirnya. 

Hal ini membuat banyak para pemilik kucing tidak tahu di mana kucingnya mati. 

Dan jika kucing itu tak bertuan, kemungkinan mayatnya akan ditemukan beberapa hari kemudian di tempat yang tak banyak diketahui orang. 

Dilansir oleh Animal Path, kebiasaan kucing ini terbentuk karena mereka tidak suka untuk diperhatikan atau dibelai ketika sudah sakit parah. 

Tempat yang sepi memberi mereka waktu untuk mati dengan damai dan tenang. 

BACA JUGA: 8 Ciri-Ciri Kucing Stres yang Perlu Diketahui Sebelum Anabul Terserang Penyakit Lain Serta Cara Perawatannya

BACA JUGA: Penyebab Kucing Stres, Jangan Anggap Remeh! Ini Dia Bahaya yang Mengintai Kucingmu Jika Tidak Segera Ditangani

10. Buang air sembarangan 

Saat sudah sakit parah, kucing biasanya tidak punya banyak energi bahkan untuk berjalan. 

Kategori :