RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Apakah kamu sedang kebingungan bagaimana cara menghilangkan gigi kuning yang sudah lama?
Cara memutihkan gigi ini bisa kamu lakukan dengan menggunakan bahan alami, cara alami ini tentunya dapat lebih aman untuk diterapkan dikarenakan tak menimbulkan efek samping.
Bahkan menggunakan bahan alami untuk memutihkan gigi ini juga bisa menimbulkan hasil yang lebih cepat.
Hal ini tentunya akan lebih baik daripada kamu menggunakan beragam zat kima yang belum tentu aman.
Gigi yang kuning biasanya disebabkan oleh cara jarang menyikat gigi atau melakukannya dengan cara yang salah, kebiasaan merokok, minum minuman beralkohol, hingga terlalu sering minum kopi.
Tak hanya itu saja, pertambahan usia dan konsumsi makanan ini juga mampu memengaruhi perubahan pada warna gigi menjadi warna kekuningan.
Cara menghilangkan gigi kuning yang sudah lama ini sangat penting untuk kecantikan dan kesehatan gigi dan juga gusi.
Hal tersebut tentu dapat menunjang penampilan ketika kamu tersenyum, sehinga mampu membuat kamu menjadi lebih percaya diri.
Maka dari itu, kamu dapat melakukan perawatan gigi menggunakan bahan alami supaya kamu bisa mendapatkan tampilan gigi yang putih secara menawan.
Cara menghilangkan gigi kuning yang sudah lama dengan bahan alami
1. Siwak
Salah satu cara menghilangkan gigi kuning yang sudah lama dengan bahan alami dengan menggunakan siwak.
Siwak dikenal sebagai salah satu obat herbal yang sangat baik untuk kesehatan gigi dan mulut.
Dengan menggunakan siwak, ia mampu menghambat pertumbuhan bakteri, mengiksi plak, mencegah terjadinya gigi berlubang, terutama untuk memutihkan gigi.