6 Bumbu Dapur yang Terbukti Ampuh Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi, Kamu Bisa Mencobanya Kapa Saja

Sabtu 13-01-2024,15:30 WIB
Reporter : Nasim
Editor : Wahyu Hidayat

Para peneliti telah menyelidiki peran kunyit dalam pengobatan diabetes. Hasilnya, kunyit bisa mengatur kadar gula darah.   

Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Evidence based Complementaru and Alternative Medicine telah menunjukkan bahwa senyawa aktif kunyit yang disebut kurkumin dapat menurunkan kadar glukosa darah.   

Tak hanya itu, kurkumin juga bermanfaat untuk mengurangi risiko komplikasi terkait diabetes.

2. Kayu manis

Kayu manis mengandung antioksidan yang telah terbukti dapat meningkatkan sensitivitas insulin dan menurunkan kadar gula darah puasa.   

Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan dalam International Journal of Molecular Sciences, kayu manis memiliki kemampuan untuk meningkatkan sensitivitas insulin. 

Kamu bisa mengonsumsi teh kayu manis untuk mengontrol kadar gula darah dan menjaga kesehatan tubuh.  

3. Mustard

Kutipan dari berbagai macam sumber, bumbu khas Eropa ini dapat membantu menurunkan kadar gula darah pada penderita diabetes. 

Selain itu, sawi bermanfaat untuk menurunkan berat badan, menjaga kesehatan rambut dan menghilangkan peradangan. 

4. Ketumbar

Ketumbar bermanfaat untuk menurunkan kadar gula darah dan meningkatkan produksi insulin.   

Untuk merasakan manfaatnya, kamu bisa tambahkan segenggam ketumbar.

Kemudian memasukkan segenggam daun ketumbar ke dalam air dan membiarkannya semalaman.   

Saring dan minum air yang mengandung ketumbar di pagi hari dengan perut kosong. 

5. Jahe  

Kategori :