RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Bacalah doa singkat saat sujud terakhir, Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa hajat apa pun akan cepat dikabulkan.
Kita hidup tentu punya banyak hajat atau keinginan yang hendak dicapai dalam waktu singkat.
Apapun hajatnya, jangan sampai kita lupa untuk memanjatkan doa kepada Allah. Karena hanya Allah tempat kita meminta.
BACA JUGA:Orang Tua Wajib Tahu! Begini Tanda Anak Pembawa Rezeki Kata Ustaz Adi Hidayat
BACA JUGA:Selama Masih Ada 3 Jenis Hewan Ini Maka Kiamat Masih Jauh, Kata Gus Baha
Saat kita sholat fardhu atau sholat sunnah, tanamkan dalam diri sifat pasrah sepenuh jiwa raga kepada Allah.
Ustaz Adi Hidayat mengajarkan sebuah doa yang bisa diamalkan dan doa ini sangat cepat dikabulkan.
Doa yang bersumber dan dicontohkan langsung oleh nabi ini sangat ampuh untuk diamalkan.
Apapun hajatnya, jika doa ini dibaca, insya Allah dalam waktu dekat semua akan terkabul dan membawa kebahagiaan bagi kita.
BACA JUGA:Jika Dengar Suara Hewan Ini di Malam Hari, Segera Berdoa! Kata Gus Baha Ada Malaikat Datang
BACA JUGA:Satu Trik Jitu, Cara Ustaz Adi Hidayat Membalas Ejekan Orang, Auto Kena Mental
Bagaimana caranya dan apa doanya?
Simak penjelasan dari Ustaz Adi Hidayat berikut.
"Kalau kita punya banyak hajat dan permintaan, sampaikanlah hajat itu di dalam sujud terkahir," jelas Ustaz Adi Hidayat.
Nabi menganjurkan untuk kita memperbanyak doa saat sujud. Sampaikanlah semua hajat di waktu sujud itu. Tidak akan ada balasan dari Allah melainkan doanya akan terkabul.