Produk sabun muka untuk mengecilkan pori-pori ini juga diperkaya dengan kandungan mineral white clay yang secara efektif mengangkat kotoran dan komedo yang manyumbat pori-pori.
Adapun keunggulan lain dari sabun cuci wajah senka ini merupakan busanya yang cukup unik dibandingkan dengan sabun cuci muka.
Hanya dengan mengeluarkan sedikit produk ke telapak tangan, busa yang dihasilkan lebih banyak dan lembut, seperti halnya whipped cream.
Sehingga mencuci wajah menggunakan sabun muka untuk mengecilkan pori-pori ini akan terasa lebih menyenangkan.
BACA JUGA:4 Bedak untuk Usia 50 Tahun Ke Atas Terbaik, Tips Wajah Bebas Flek Hitam dan Kerutan Seharian
2. Erha acneact witch hazel & BHA gentle facial wash
Rekomendasi sabun muka untuk mengecilkan pori-pori terbaik selanjutnya adalah Erha acneact witch hazel & BHA gentle facial wash.
Sabun yang satu ini mengandung anti inflamasi untuk menenangkan masalah jerawat yang meradang.
Sabun cuci muka dari Erha ini bisa kamu jadikan pilihan untuk mmebersihkan kulit wajah yang berjerawat meradang dan berkomedo.
Dikarenakan selain adanya formula pH- balance, produk sabun ini pun bebas kandungan SLS, bebas minyak, non comedogenic dan non acnegenic.
Rekomendasi sabun muka untuk mengecilkan pori-pori terbaik satu ini juga dapat menenangkan inflamasi pada kulit wajah yang berjerawat dan mampu mencegah pertumbuhan bakteri.
Pemakaian produk ini secara rutin mampu membantu tampilan pori-pori tersamarkan. Akan tetapi pentingnya untuk berhati-hati bila kamu yang memiliki kulit wajah sensitif dikarenakan produk sabun ini mengandung ethanol.
3. Acnes natural care deep pore cleanser face wash
Sabun muka untuk mengecilkan pori-pori terbaik satu ini memiliki kandungan double microbead scrub, pori-pori kulit wajah yang bersih dan menyeluruh.