50 gr kacang tanah
50 gr daun melinjo
1 buah jagung manis
4 helai kacang panjang (potong 4cm)
1 bungkus Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas
gula secukupnya
garam secukupnya
BACA JUGA:Inspirasi Menu Ramadan Hari ke-1, Menu Olahan Ayam Anti Ribet dan Praktis untuk Sahur dan Berbuka
Cara membuat Sayur Asem Sederhana ala Rumahan
Rebus air bersama dengan lengkuas, kemiri, buah asam dan daun salam hingga mendidih.
Masukkan labu siam, nangka muda, kacang tanah dan buah melinjo.
Masukkan jagung, daun melinjo, kacang panjang dan Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas.
Tambahkan gula dan garam secukupnya, masak hingga matang.
Ambil sedikit kuah dan coba rasakan.
Apabila sudah matang dan rasanya sudah sesuai, angkat sayur asem nya dan hidangkan selagi hangat.
Mantap bukan inspirasi menu ramadan heri ke-4 kali ini. Dengan menggunakan bahan utama sosis, tentunya memudahkan sahabat Radar Pekalongan untuk mengeksekusi menu sehat ini.