RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Dalam Primbon Jawa, beberapa weton punya karakteristik tersendiri, termasuk punya aura bintang dari lahir. Oleh karenanya, ada 5 weton yang cocok jadi selebritis melihat dari ciri-cirinya. Baik berkarir di bidang, akting, modeling, industri musik dan profesi entertainer lainnya.
Tak sekadar punya aura bintang, pemilik weton ini banyak mendapatkan keberkahan. Sehingga tak jarang sering membuat orang iri.
Berikut 5 Weton yang Cocok Jadi Selebritis menurut Primbon Jawa seperti dilansir dari laman Grid Id.
1. Selasa Wage
Meski cenderung keras kepala, orang yang lahir pada Selasa Wage termasuk yang memiliki aura bintang sejak lahir. Mereka memiliki keyakinan yang teguh pada pandangan dan pendapat mereka sendiri. Dengan sikap mereka yang keras mereka mungkin sulit menerima saran atau masukan dari orang lain dan cenderung mempertahankan pendirian mereka dengan keras.
2. Kamis Pahing
Diantara lima weton yang ada di sini, Weton Kamis Pahing merupakan weton yang aura bintangnya sangat bersinar. Hal ini salah satuny ditunjukkan dengan sikap mereka yang gagah berani, dan tidak mudah menyerah. Mereka juga memiliki rasa tanggung jawab yang tinggi. Sehingga punya karisma sendiri saat menjadi bintang.
3. Kamis Legi
Weton Kamis Legi diyakini punya aura bintang sejak lahir.
Dalam kitab Primbon Jawa, orang dengan kelahiran weton Kamis Lehi diyakini bisa membimbing siapa saja yang akan dekat dengannya. Mereka akan memberikan pemikiran yang bagus dan bijaksana.
Sayangnya, orang yang dilahirkan pada weton Kamis Legi juga cenderung memiliki sifat boros. Mereka mungkin sulit untuk menahan diri dari godaan untuk membeli barang-barang atau menghabiskan uang untuk hal-hal yang mungkin tidak perlu.
4. Rabu Pahing
Orang dengan weton Rabu Pahing termasuk sosok yang punya aura bintang sejak lahir. Menurut Primbon Jawa, orang dengan weton Rabu Pahing memiliki sifat yang penuh kewibawaan dan penuh balas budi.
Individu yang memiliki weton Rabu Pahing juga cenderung memiliki sifat setia. Mereka adalah orang yang dapat diandalkan dan berpegang teguh pada janji-janji yang mereka buat. Mereka akan tetap setia pada hubungan dan komitmen yang mereka jalani.
5. Jumat Legi